Mitos Atau Fakta: Kucing dan Anjing Bermusuhan? Ternyata Awalnya Begini

- 4 Juli 2022, 10:15 WIB
Mitos Atau Fakta: Kucing dan Anjing Bermusuhan? Ternyata Awalnya Begini.
Mitos Atau Fakta: Kucing dan Anjing Bermusuhan? Ternyata Awalnya Begini. /Unsplash.com

Hal ini sebagai balasan baginya karena membuka aib anjing tersebut, disitulah awal mula perseteruan mereka sampai kini. Ada beberapa hikmah dari kisah tersebut diantaranya

1. Yakni kapal Nabi Nuh itu tidak hanya dinaiki oleh manusia saja, akan tetapi juga dinaiki oleh hewan. Karena mereka tahu hanya dengan menaiki kapal Nabi Nuh sajalah saat itu bisa selamat.

Baca Juga: Cat Lovers Wajib Baca, Ini 3 Tanda Kucing Punya Penyakit Mematikan

Sebab banjir besar saat itu bukanlah banjir yang biasa, melainkan azab dari Allah subhanahu wa ta'ala yang menenggelamkan semua manusia yang tidak beriman saat itu.

2. Hikmah lainnya ialah binatang yang tidak tahan untuk tidak melakukan persetubuhan dan waktu yang lama adalah anjing.

Anjing ini termasuk salah satu binatang yang senang kawin dan sulit melepas alat kelaminnya setelah bersetubuh dengan pasangannya.

Demikian akibat dari doa Nabi Nuh Alaihissalam sebagaimana kisah tersebut diceritakan diatas.

3. Hikmah yang ketiga ialah kucing betina yang berteriak-teriak ketika bersetubuh. Adalah akibat dari terkabulnya doa si anjing tersebut.

Baca Juga: Mitos Atau Fakta: Kucing Oyen Suka Mencari Masalah? Nomor 2 Awalnya Tenang Tapi...

Hal ini gambaran bahwa orang yang suka membuka aib orang lain, besok di hari kiamat atau di dunia sekali pum aibnya pun akan dibuka pula dihadapan seluruh makhluk.

Halaman:

Editor: Siti Resa Mutoharoh


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x