Harga Pertamax Turun? Cek Daftar Lengkap Harga BBM Pertamina, Shell, Vivo, BP AKR per 1 November 2022

- 2 November 2022, 07:21 WIB
  Harga Pertamax Turun? Berikut Daftar Lengkap Harga BBM Pertamina, Shell, Vivo, BP AKR per 1 November 2022
Harga Pertamax Turun? Berikut Daftar Lengkap Harga BBM Pertamina, Shell, Vivo, BP AKR per 1 November 2022 /ANTARA/Andika Wahyu

 

BANDUNGRAYA.ID - Harga Pertamax Turun? Berikut Daftar Lengkap Harga BBM Pertamina, Shell, Vivo, BP AKR per 1 November 2022.

Sejumlah operator Stasiun Pengisian Bahan Bakar Umum (SPBU) mengumumkan harga terbaru bahan bakar minyak (BBM).

Penyesuaian harga BBM dilakukan oleh PT Pertamina (Persero) dan Shell Indonesia.

Harga terbaru BBM berlaku sejak Selasa, 1 November 2022.

Pertamina menurunkan harga BBM Pertamax Turbo (RON 98) menjadi Rp14.300 dari semula Rp14.950 per liter.

Sementara harga Dexlite (CN 51) mengalami kenaikan dari semula Rp17.800 menjadi Rp18.000 per liter.

Harga Pertamina Dex (CN 53) juga naik Rp 450 dari Rp18.100 per liter pada Oktober menjadi Rp18.550 per liter pada 1 November 2022.

Selain Pertamina, Shell juga menurunkan harga untuk jenis Shell Super.

Harga Shell Super (RON 92) turun dari Rp14.150 menjadi Rp13.550 per liter.

Halaman:

Editor: Siti Resa Mutoharoh


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x