Episode Spesial Drakor Mouse Bongkar Perasaan para Pemain, Ini Unek-unek dari Lee Seung Gi

- 8 April 2021, 17:24 WIB
Lee Seung Gi dan para aktor drama Korea Mouse berbagi perasaan mereka saat penayangan episode spesial Mouse disiarkan pada 7 April 2021.
Lee Seung Gi dan para aktor drama Korea Mouse berbagi perasaan mereka saat penayangan episode spesial Mouse disiarkan pada 7 April 2021. /Viki

PR BANDUNGRAYA - Ditunda satu hari ternyata drama korea (drakor) Mouse menayangkan episode spesialnya.

Drakor Mouse merupakan salah satu drakor yang be-rating tinggi.

Drakor Mouse dibintangi Lee Seung Gi dan Lee Hee Joon.

Baca Juga: Kemenag Cairkan Dana BOS Madrasah Rp3,6 Triliun, Simak Alur Pencairan Uangnya di Sini

Keduanya berperan sebagai aparat penegak hukum dalam drakor Mouse tersebut.

Drakor Mouse tayang setiap Rabu dan Kamis pukul 10.30 malam waktu setempat.

Rencananya drakor Mouse akan dibuat dalam 20 episode yang disiarkan oleh stasiun tvN.

Baca Juga: Persib Bandung Bakal Hadapi Persebaya Surabaya di Piala Menpora, Coach Robert Boyong 20 Pemain

Drakor Mouse bercerita tentang seorang polisi yang bernama Jung Ba Reum (Lee Seung Gi) yang bersemangat menegakkan keadilan dan detektif Go Moo Chi (Lee Hee Joon) yang berambisi untuk membalas dendam orang tuanya.

Selain Jung Ba Reum dan Go Moo Chi, ada juga Oh Bong Yi, seorang siswa sekolah menengah yang keras namun di balik itu semua dia menderita trauma emosional yang mendalam.

Halaman:

Editor: Fitri Nursaniyah

Sumber: Soompi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x