Dari Cintai Diri Sendiri hingga Perbanyak Menulis, Ini Wejangan BTS untuk Para Kontestan I-LAND

- 15 Agustus 2020, 13:10 WIB
BTS dalam episode I-LAND, tayang pada 14 Agustus 2020.
BTS dalam episode I-LAND, tayang pada 14 Agustus 2020. /Dok. Soompi

RM menggambarkan kepemimpinan yang baik sebagau orang yang melangkah ketika ada sesuatu yang memang perlu dilakukan.

Baca Juga: Sejarah Hoaks: Ditemukan Sejak Abad Ke-16, Berikut Kumpulan Buktinya dari Masa ke Masa

Dengan jujur RM mengatakan bahwa apa yang orang bilang tentang pemimpin, di mana mereka harus mengemban banyak tanggung jawab, adalah benar adanya.

Sementara Suga mengatakan bahwa Jungkook berusia 15 tahun saat ia debut. Begitu juga member I-LAND, Daniel yang berusia 15 tahun.

Daniel menuliskan bahwa ia sangat tertarik pada rap, tetapi ia mengaku belum mempelarinya dengan serius.

Baca Juga: Bukan di Sekolah, Guru di Kota Bandung Mulai Gelar Kegiatan Belajar Tatap Muka di Rumah Siswa

"Kamu harus banyak menulis. Saat saya menjadi trainee, saya menulis 16 bait sehari," kata Suga.

Ni-Ki mengaku ingin memiliki otot yang kuat seperti kontestan I-LAND lain yang lebih tua. RM menanggapi hal itu dengan sederhana. Ia menenangkan Ni-Ki agar tidak khawatir karena otot akan bertambah kuat seiring usia bertambah tua.

K menulis bahwa ia khawatir dengan visualnya yang tidak terlalu tampan.

Baca Juga: Dari Senam TikTok hingga Membuat Masker, Simak 5 Inspirasi Lomba 17 Agustus di Tengah Pandemi

Halaman:

Editor: Fitri Nursaniyah

Sumber: Soompi dan Berbagai Sumber.


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x