AWAS! Inilah Kebiasaan yang Bikin Rambut Rontok, Salah Satunya Menyisir Saat Basah

- 22 Februari 2024, 21:19 WIB
Ilustrasi AWAS! Inilah Kebiasaan yang Bikin Rambut Rontok, Salah Satunya Menyisir Saat Basah
Ilustrasi AWAS! Inilah Kebiasaan yang Bikin Rambut Rontok, Salah Satunya Menyisir Saat Basah /Freepik/prostooleh/


BANDUNGRAYA.ID – Memiliki rambut yang sehat dan indah merupakan impian dari banyak orang.

Namun, ternyata terdapat beberapa kebiasaan yang sering dilakukan yang tanpa Kamu sadari dapat merusak rambut.

Kerusakan pada rambut menyebabkan rambut menjadi kusut, tidak sehat, rontok bahkan dapat terjadi kebotakan.

Dilansir dari American Academy of Dermatiology Associaton, terdapat beberapa kebiasaan yang dapat merusak rambut.

Ini 10 kebiasaan yang dapat merusak rambut dan tips dari berikut diantaranya:

Baca Juga: Bunda Wajib Baca! Orang Tua Rasa Teman Bikin Anak Lebih Terbuka? Ternyata Begini Tips Mendidik Anak

1. Menggosok Rambut dengan Kasar

Ketika keramas, tak jarang kita menggosok rambut alih-alih mencuci rambut menggunakan sampo.

Menggosok rambut terlalu kasar ternyata dapat merusak rambut.
Untuk itu, pijat kulit kepala dengan lembut dan perlahan hingga sampo berbusa.

Setelah keramas, bilaslah dengan air hingga mengalir ke ujung rambut tanpa menggosoknya.

Halaman:

Editor: Resa Mutoharoh


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x