Manfaat Donor Darah yang Tak Banyak yang Tahu, Salah Satunya Bisa Bikin Berat Badan Turun Loh

- 28 September 2022, 09:18 WIB
Ilustrasi Manfaat Donor Darah yang Tak Banyak yang Tahu, Salah Satunya Bisa Bikin Berat Badan Turun Loh
Ilustrasi Manfaat Donor Darah yang Tak Banyak yang Tahu, Salah Satunya Bisa Bikin Berat Badan Turun Loh /Pexels/Amornthep Srina/

BANDUNGRAYA.ID - Manfaat Donor Darah Ternyata Tak Banyak yang Tahu, Salah Satunya Bisa Bikin Berat Badan Turun Loh.

Manfaat donor darah bagi kesehatan ini memang terbilang cukup banyak.

Selain bermanfaat bagi kesehatan tubuh diri sendiri, aktivitas donor darah juga memberikan manfaat kepada orang yang membutuhkan.

Baca Juga: Harga Terbaru BBM Vivo, Pertamina, Shell, Semua Resmi Naik?

Pasalnya, darah yang didonorkan tersebyt sangat menolong orang yang sedang dalam kondisi kecelakaan, transplantasi organ, kanker dan penyakit membahayakan lainnya.

Terlebih, dilansir dari WHO tahun 2015, Indonesia kekurangan jumlah produksi darah secara nasional, yaitu sekitar 500 ribu kantong tiap tahunnya.

Hal ini tentu bisa jadi kesadaran masyarakat untuk menjadi pendonor sukarela masih rendah. Padahal, banyak sekali manfaat donor darah bagi kesehatan pendonornya.

Baca Juga: Lirik Lagu Bunga Pengantin Viral TikTok Ayu Ting Ting: Lihatlah semua orang mendengar ceritaku
Bagi Anda yang masih ragu untuk menjadi pendonor, yuk simak inilah manfaat donor darah untuk kesehatan tubuh dilansir dari laman Kemenkes:

1. Membantu menurunkan berat badan

Halaman:

Editor: Siti Resa Mutoharoh

Sumber: Kemenkes


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x