Ragam Kuliner: Rekomendasi Street Food di Alun-alun Kidul Yogyakarta, Murah-meriah!

- 19 November 2022, 12:06 WIB
Ragam Kuliner: Rekomendasi Street Food di Alun-alun Kidul Yogyakarta, Murah-meriah!
Ragam Kuliner: Rekomendasi Street Food di Alun-alun Kidul Yogyakarta, Murah-meriah! /Instagram @jogjanight

BANDUNGRAYA.ID- Ragam kuliner: simak rekomendasi street food di Alun-alun Kidul Yogyakarta, murah-merrah!

Kuliner di Yogyakarta memang terkesan enak dan murah, tak hanya itu banyak rekomendasi street food yang tak kalah menarik.

Simak rekomendasi street food murah di Alun-Alun kidul Yogyakarta yang bisa juga di nikmati pada malam hari, menurut salah satu akun YouTube Jennie Linando.

Untuk street food Alun-Alun Kidul Yogyakarta ini buka pada pukul 16.00-23.00:

Baca Juga: Ragam Kuliner: Rekomendasi Makanan Legendaris Kota Bandung Peninggalan Belanda, Nomor 5 Sudah 93 Tahun!

1. Takoyaki

Makanan khas Negeri Sakura ini tak hanya bisa dinikmati di negara aslinya, kini sudah sangat mudah di jumpai di Indonesia. Salah satunya di Street Food Alun-Alun Kidul Yogyakarta.

Seperti yang sudah di terangkan Jennie pada akun YouTubenya, harga takoyaki di Street Food Alun-Alun Kidul Yogyakarta ini hanya Rp15 ribu dengan isian 5 pcs.

Lengkap dengan taburan saus, mayonaise dan katsuobushi. Takoyaki ini memiliki isian gurita, yang dimakan dengan keadaan masih panas membuat rasanya semakin enak.

Halaman:

Editor: Rizal Sunandar


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x