Profil dan Biodata Kamala Harris, Wapres Kulit Hitam Pertama AS, Sudah Pimpin Aksi Demo Sejak Kecil

- 8 November 2020, 10:51 WIB
Kamala Harris resmi menjadi Wakil Presiden AS. /Twitter/@KamalaHarris
Kamala Harris resmi menjadi Wakil Presiden AS. /Twitter/@KamalaHarris /

 

PR BANDUNG RAYA – Kemenangan Joe Biden dan Kamala Harris dalam pemilihan umum Presiden Amerika Serikat tahun 2020 disambut dengan berbagai tanggapan oleh netizen.

Salah satu yang mendapat sorotan perhatian adalah nama Kamala Harris, Wakil Presiden terpilih Amerika Serikat dan pasangan politik Joe Biden yang merupakan Perempuan Kulit Hitam dan keturunan Asia-Amerika pertama yang menjadi Wakil Presiden Amerika pertama.

Dilansir Prbandungraya.pikiran-rakyat.com dari Biography, Kamala Harris merupakan lulusan Howard University dan University of California’s Hastings College of the Law.

Baca Juga: Viral Ibu-Ibu Guru Honorer Bersuara Merdu Nyanyikan Lagu 2NE1, Eminem, Hingga OST Naruto

Dia memulai karirnya melalui sistem hukum California menjadi Jaksa Agung Negara Bagian pada tahun 2010.

Setelah pemilihan pada bulan November 2016, Harris menjadi perempuan Afrika-Amerika kedua dan perempuan Asia Selatan-Amerika yang memenangkan kursi kedudukan di Senat AS.

Pada bulan Agustus tahun 2020, Joe Biden mengumumkan Kamala Harris sebagai wakilnya dalam pemilihan Presiden yang mereka menangkan bulan November 2020 ini.

Baca Juga: Habib Rizieq Pulang ke Indonesia, Fraksi PKS DPR RI: Kita Sambut Beliau

Halaman:

Editor: Abdul Muhaemin


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x