Prakiraan Cuaca Buruk Kota Sukabumi Minggu 22 Januari 2023, Cek di Sini Sebelum Aktivitas

- 22 Januari 2023, 06:00 WIB
Prakiraan Cuaca Buruk Kota Sukabumi Kota Minggu 22 Januari 2023, Cek di Sini Sebelum Aktivitas
Prakiraan Cuaca Buruk Kota Sukabumi Kota Minggu 22 Januari 2023, Cek di Sini Sebelum Aktivitas /ANTARA/

BANDUNGRAYA.ID - Berikut ini informasi prakiraan cuaca Kota Sukabumi menurut BMKG. 

Sukabumi merupakan salah satu kota yang ada di Jawa Barat bagian Utara. 

Tak hanya Bandung, Sukabumi juga akan diguyur hujan saat perayaan Imlek 2023. 

Baca Juga: Hati-Hati! Bandung akan di Guyur Hujan Seharian Saat Perayaan Imlek 2023, Begini Kata BMKG

Berikut ini penjelasan BMKG mengenai hal tersebut. 

Sukabumi diperkirakan hujan sejak pagi pukul 10.00 WIB hingga malam hari pukul 22.00 WIB. 

Adapun intensitas hujan di Sukabumi hari ini sangat bervariasi, mulai dari hujan ringan hingga hujan lebat yang disertai petir. 

Baca Juga: Kenapa Selalu Hujan saat Menjelang Tahun Baru Imlek? Ternyata Begini Kata BMKG Jelang Imlek 2023

oleh karena itu bagi warga Sukabumi yang akan melakukan aktivitas di luar ruangan agar sedia payung dan jas hujan. 

Sekitar pukul 10.00 WIB hujan dengan intensitas ringan diperkirakan mulai turun di Sukabumi dengan suhu udara 28 derajat celcius dan kelembapan 65 persen, juga kecepatan angin 10 km per jam dari Barat Daya. 

Halaman:

Editor: Siti Resa Mutoharoh

Sumber: BMKG


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x