9 Rekomendasi Tempat Ngopi dan Nongkrong di Bekasi

- 22 April 2024, 15:23 WIB
Cafe hits di Bekasi untuk ngabuburit dan buka bersama./Instagram @cotta.coffee
Cafe hits di Bekasi untuk ngabuburit dan buka bersama./Instagram @cotta.coffee /


BANDUNGRAYA.ID-
Sesekali tak ada salahnya menghabiskan waktu untuk bersantai dan menghilangkan kepenatan dari rutinitas pekerjaan atau kuliah.

Di kota-kota besar seperti Bekasi, kini banyak bermunculan kafe-kafe yang menjadi tempat favorit bagi kaum milenial dan anak muda untuk nongkrong. Tidak hanya memiliki tampilan yang instagrammable, namun beberapa kafe juga memberikan kenyamanan yang membuat pengunjung betah berlama-lama di sana.

Bagi kamu yang sedang mencari tempat nongkrong yang seru dan trendy di Bekasi, simak berbagai rekomendasinya di bawah ini!

1. Little Talk Coffee
Alamat : Insitu, Bumiwedari, Vida Bekasi, RT.001/RW.008, Bantargebang, Kec. Bantar Gebang, Kota Bks, Jawa Barat 17151
Jam buka : 07.00-22.00 WIB

2. Eight Coffee
Alamat : Jalan Pulo Sirih Barat Raya Blok FE No. 425, RT.002/RW.015, Jaka Setia, Kec. Bekasi Sel., Kota Bks, Jawa Barat 17147
Jam buka : 08.00-23.00 WIB

3. Yard Coffee
Alamat : Grand Galaxy City | Rose Garden Boulevard Jl. Rose Garden, Jl. Boulevard Raya RRGB No.16, RT.002/RW.017, Jaka Setia, Kec. Bekasi Sel., Kota Bks, Jawa Barat 17148
Jam buka : 09.00-23.00 WIB

4. Kedai Kopi Tjan
Alamat : Ruko Emerald, Jl. Harapan Indah Raya No.7 blok EB 1, Medan Satria, Kecamatan Medan Satria, Kota Bks, Jawa Barat 17132
Jam buka : 07.30-01.00 WIB

5. Café Titik Beku
Alamat : Ruko Regency Blok BF No. 20 Jl. Harapan Indah, RT.009/RW.017, Pejuang, Kecamatan Medan Satria, Kota Bks, Jawa Barat 17131
Jam buka : 10.00-22.00 WIB

6. Coffee Paste
Alamat : Jl. Pulo Sirih Bar. Raya Blok Fe, No.448, RT.002/RW.015, Jaka Setia, Kec. Bekasi Sel., Kota Bks, Jawa Barat 17147
Jam buka : 15.00-00.00 WIB

7. Raja Café Galaksi
Alamat : Jalan Boulevard Raya Timur Blok RGB No. 3 - 6 Grand Galaxy City, RT.001/RW.002, Jaka Setia, Kec. Bekasi Sel., Kota Bks, Jawa Barat 17147
Jam buka : 08.00-00.00 WIB

Halaman:

Editor: Raabi Ghulamin Halim


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x