Daftar 30 Kecamatan di Kabupaten Bandung dengan Kasus Corona Tertinggi per Senin 30 November 2020

- 30 November 2020, 17:46 WIB
Ilustrasi Virus Corona: Update kasus Covid-19 di Kabupaten Bandung hari ini Senin 30 November 2020.
Ilustrasi Virus Corona: Update kasus Covid-19 di Kabupaten Bandung hari ini Senin 30 November 2020. /Pixabay

PR BANDUNGRAYA - Di tengah kewenangan Pemerintah Daerah membuka kembali sekolah tatap muka per Januari 2021 mendatang, kasus Covid-19 di Kabupaten Bandung terus bertambah.

Berdasarkan data yang dihimpun tim Prbandungraya.pikiran-rakyat.com per Senin 30 November 2020 dari aku Instagram Diskominfo Kabupaten Bandung @diskominfobdgkab, terjadi pebambahan kasus Covid-19 pada 30 November sebanyak 18 pasien.

Total kasus konfirmasi positif Covid-19 di Kabupaten Bandung berjumlah 1.933 orang dengan penambahan 18 pasien per 30 November 2020.

Baca Juga: Ngaku Berteman Sejak SMA, YouTuber Ini Bongkar Masa Lalu Karina aespa: Siswi Populer?

Dari total 1.933 pasien tersebut, terdapat 1.244 pasien sembuh dan 62 pasien meninggal dunia. Sementara sisa 627 pasien masih menjalani proses perawatan.

Per 30 November 2020 pasien sembuh bertambah 6 orang, sementara pasien yang menjalani perawatan bertambah 12 orang.

Adapun data persebaran pasien Covid-19 Kabupaten Bandung adalah sebagai berikut:

Baca Juga: Sempat Jadi Rebutan Agensi Korsel, Cek 5 Fakta Mengejutkan dari Taehyun TXT, Mimpi Jadi Profesor!

1. Cileunyi 88 pasien masih dirawat, 75 pasien sembuh
2. Margaasih 79 pasien masih dirawat, 65 pasien sembuh
3. Pacet 60 pasien masih dirawat, 154 pasien sembuh
4. Margahayu 48 pasien masih dirawat, 82 pasien sembuh
5. Rancaekek 40 pasien masih dirawat, 42 pasien sembuh
6. Bojongsoang 34 pasien masih dirawat, 74 sembuh
7. Cicalengka 30 pasien masih dirawat, 66 pasien sembuh
8. Katapang 27 pasien masih dirawat, 46 sembuh
9. Soreang 25 pasien masih dirawat, 48 sembuh
10. Ciparay 21 pasien masih dirawat, 41 sembuh

Baca Juga: Karena Kasus Swab dan Perawatan Habib Rizieq Shihab, RS UMMI Bogor Penuhi Panggilan Polisi

Halaman:

Editor: Fitri Nursaniyah

Sumber: Diskominfo Kabupaten Bandung


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x