BMKG Pastikan Suara Dentuman di Bandung Bukan Aktivitas Gempa

- 21 Mei 2020, 11:19 WIB
ILUSTRASI prediksi curah hujan.* BMKG
ILUSTRASI prediksi curah hujan.* BMKG /

Alat perekam petir tersebut bisa menjangkau sampai radius 100 KM.

Baca Juga: PSBB Jabar: Kabupaten Bandung Barat Masuk Zona Biru, Kegiatan Ekonomi Jalan 90 Persen

"Kita pastikan juga tidak ada kejadian petir pagi ini dari jam 8.30 sampai 10.00," kata dia.

Lebih lanjut ia menuturkan, perlu adanya analisa dari faktor lain.

Pihaknya akan segera berkoordinasi dengan instansi lain untuk menganalisa sumber suara dentuman tersebut.

"Dari tiga faktor tadi, kita pastikan kondisi kondusif, jadi bukan merupakan sumber dari suara tersebut," tutur dia.

Sebelumnya, fenomena terdengar suara dentuman juga terjadi di Jakarta, Depok, dan Bogor.***

Halaman:

Editor: Fitri Nursaniyah

Sumber: PRFM News


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x