Ragam Kuliner: Intip 3 Toko Kue Legendaris di Bandung, Nomor 1 Sudah Bediri Sejak Tahun 1954

- 22 November 2022, 20:00 WIB
Ragam Kuliner: Intip 3 Toko Kue Legendaris di Bandung, Nomor 1 Sudah Bediri Sejak Tahun 1954
Ragam Kuliner: Intip 3 Toko Kue Legendaris di Bandung, Nomor 1 Sudah Bediri Sejak Tahun 1954 //Instagram @silitonginggrid

2.Toko Gempol

Toko ini sudah berdiri dari tahun 1958, toko Gempol menyediakan berbagai varian roti bakar jadul yang hits.

Varian rasa roti bakat dari toko Gempol yaitu ada rasa susu, coklat,kacang.

Isian rotinya bisa anda pilih seperti telor, keju, ataupun komplit daging.

Harga yang ditawarkan dari toko kue ini pun terjangkau, semua kalangan dapat membelinya.

Jika anda ingin berkunjung ke toko kue ini, lokasinya ada Jl.Gempol Wetan No.14.

3.Toko Oey (Sari)

Toko terakhir ini sudah berdiri sejak tahun 1965.

Toko ini menjual berbagai aneka ragam kue dari mulai ketan, roti srikaya, bakpao eden, dan roti ba.

Toko ini hampir tak penah sepi dari pengunjung sedari subuh toko ini sudah diborong oleh konsumennya.

Halaman:

Editor: Raabi Ghulamin Halim


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x