Kabar Baik untuk Warga Bandung, BMKG Sebut Cuaca Bandung Hari ini Cukup Bersahabat

- 28 Januari 2023, 07:04 WIB
Kabar Baik untuk Warga Bandung, BMKG Sebut Cuaca Bandung Hari ini Cukup Bersahabat
Kabar Baik untuk Warga Bandung, BMKG Sebut Cuaca Bandung Hari ini Cukup Bersahabat /Pixabay.com/jplenio

BANDUNGRAYA.ID - Berikut ini prakiraan cuaca Bandung yang dirilis langsung oleh BMKG melalui situs resminya.

Badan Meteorologi Klimatologi dan Geofisika (BMKG) telah mengumumkan prakiraan cuaca di Indonesia pada hari ini, Sabtu 28 Januari 2023.

Salah satunya Kota Bandung yang ada di Jawa Barat, BMKG sebut bahwa cuaca Bandung hari ini akan sangat bersahabat.

Baca Juga: Cari Tempat Liburan untuk Weekend? Tempat Wisata di Sukabumi yang Satu ini Cocok Bareng Buat Main Bareng Doi

Adapun maksud bersahabat disini yakni cuacanya bagus, cerah berawan dan tak ada potensi hujan lebat yang dapat mengganggu aktivitas.

Sehingga ini menjadi kabar baik untuk warga Bandung karena bisa melakukan aktivitas hari ini tanpa rasa was-was akan turunnya hujan.

Cuaca Bandung diperkirakan cerah mulai dari pagi hingga siang, namun meski begitu masih ada potensi hujan dengan intensitas sedang hingga ringan pada siang hingga malam hari.

Baca Juga: Tak di Sangka! Di Bogor Ada Tempat Wisata Keren yang Jarang Diketahui Banyak Orang View-nya Bikin Takjub!

Akan tetapi karena intensitas hujannya masih ringan, sehingga tidak akan begitu membuat warga sekitar hawatir akan terjadinya bencana.

Meski begitu warga bisa tetap berantisipasi untuk sedia payung atau pun jas hujan saat akan bepergian pada siang hingga malam hari.

Halaman:

Editor: Siti Resa Mutoharoh

Sumber: BMKG


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x