Prediksi Skor Nottingham Forest vs Newcastle di Liga Ingggris: Preview Tim, H2H dan Starting Line-up

- 17 Maret 2023, 18:02 WIB
 Prediksi Skor Nottingham Forest vs Newcastle di Liga Ingggris: Preview Tim, H2H dan Starting Line-up
Prediksi Skor Nottingham Forest vs Newcastle di Liga Ingggris: Preview Tim, H2H dan Starting Line-up /Tangkap layar Instagram.com/@officialnffc

BANDUNGRAYA.ID - Nottingham Forest akan menjamu Newcastle United dinihari nanti dalam lanjutan liga Inggris yang akan berlangsung Sabtu, 18 Maret 2023. Pertandingan yang akan berlangsung di Stadion City Ground itu akan dimulai pada pukul 03.00 WIB.

Newcastle akan mencoba untuk terus menempel Spurs dalam memperebutkan peringkat empat yang merupakan batas akhir zona champions.

Baca Juga: JANGAN HERAN ANTRI, 5 Rekomendai Kuliner Malam di Bandung Paling Hits dan Enak Bikin Ketagihan

Untuk itu, laga kali ini akan menjadi laga yang penting untuk dimenangkan oleh Newcastle , jika masih ingin bersaing memperebutkan tiket ke liga champions musim depan. Sementara itu, Nottingham sendiri juga berjuang mendapatkan poin penuh untuk menjauhkan mereka dari zona degradasi.

Preview Tim

Nottingham sedang dalam performa yang buruk, sebab di lima laga terakhir, mereka lalui tanpa satupun kemenangan. Di laga terakhir, mereka harus menyerah di kandang Spurs dengan skor 3-1.

Dengan performa belakangan ini, Nottingham masih terpaku di peringkat 14 dengan raihan 26 poin dari 26 laga , dan hanya terpaut 2 poin saja dari Bournemouth yang berada di zona degradasi.

Selain itu, Nottingham juga dipusingkan dengan banyaknya pemain inti yang cedera. Namun, tentu anak asuhan Steve Cooper tak ingin terus menelan hasil negatif, apalagi bermain di kandang sendiri. Steve Cooper tentu akan mengandalkan striker mereka Emmanuel Denis untuk membongkar pertahanan Newcastle.

Baca Juga: Hari Raya Nyepi 2023: Inilah 5 Ritual Wajib Bagi Umat Hindu Mulai dari Melasti, Tawur Hingga Ngembak Geni

Sementara itu, Newcastle saat ini sedang mengejar tiga poin untuk mencapai target menembus empat besar liga Inggris musim 2022-2023. Skuad asuhan Eddie Howe tersebut saat ini berada di posisi kelima dengan 44 poin, tertinggal empat poin dari posisi ke 4 Tottenham yang telah memainkan dua pertandingan lebih banyak.

Halaman:

Editor: Resa Mutoharoh


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x