TMC Polrestabes Bandung Imbau Pengendara Lakukan Hal Ini saat Berkendara, Apa Itu?

- 12 Juli 2023, 11:15 WIB
TMC Polrestabes Bandung Imbau Pengendara Lakukan Hal Ini saat Berkendara, Apa Itu?
TMC Polrestabes Bandung Imbau Pengendara Lakukan Hal Ini saat Berkendara, Apa Itu? /Pexels/Oleg Magni

BANDUNGRAYA.ID – TMC Polrestabes Bandung imbau pengendara lakukan hal ini saat berkendara, apa itu?

Bermain handphone saat berkendara adalah tindakan yang berbahaya. TMC (Traffic Management Center) Polrestabes Bandung mengimbau agar pengendara menghindari hal tersebut.

Sudah menjadi rahasia umum bahwa penggunaan handphone saat berkendara adalah salah satu penyebab terjadinya kecelakaan lalu lintas.

Baca Juga: 6 Elemen Profil Pelajar Pancasila: Menjelang MPLS 2023, Siswa Baru Harus Tahu Nih!

Konsentrasi penuh saat berkendara sangat dibutuhkan dalam menempuh perjalanan.

Sedikit saja konsentrasi teralihkan, laju kendaraan bisa menjadi tak terkendali hingga menimbulkan rasa terkejut dan berakhir pada kecelakaan.

Hal menakutkan itu tentu tidak diharapkan terjadi kepada kita, khususnya saat menikmati perjalanan bersama orang-orang tercinta.

Selain merugikan diri sendiri, menjadi penyebab kecelakaan juga bisa merugikan orang lain.

Maka dari itu, pihak TMC Polrestabes Bandung mengutarakan aturan tentang penggunaan handphone atau gadget saat berkendara.

Halaman:

Editor: Resa Mutoharoh


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x