Sumpah Ustadz Haikal Hassan yang Bikin 'Merinding', Tak Diduga Banyak Diaminkan Netizen

- 28 Desember 2020, 20:45 WIB
Balas Kicauan Guntur Romli Soal Mimpinya, Babe Haikal: Demi Allah Mimpi Itu Betul.*
Balas Kicauan Guntur Romli Soal Mimpinya, Babe Haikal: Demi Allah Mimpi Itu Betul.* /Facebook.com/haikal.hassan/

PR BANDUNGRAYA - Haikal Hassan sudah ceritakan tentang "mimpi bertemu Rasulullah" pada saat pemakaman 5 Laskar FPI di Megamendung, Bogor, beberapa waktu lalu.

Dia pun akhirnya membuka doa agar permasalah ini segera selesai.

Hal itu pula yang dilakukan Ustadz Haikal Hassan yang berdoa meminta meninggal dalam keadaan hina jika dirinya berbohon terkait mimpi bertemu Rasulullah.

Baca Juga: Eks Anak Buah SBY Ingin Didengar Mahfud MD, hingga Singgung Berseberangan dengan Negara

Namun, jika dirinya jujur, maka orang-orang yang menuduhnya bohong dan menyebar fitnah, maka terselip doa dari Uastadz Haikal Hassan, agar orang yang jahat tersebut mati dalam keadaan hina.

Haikal Hassan bersumpah bahwa mimpi itu betul-betul dialaminya.

Haikal Hassan mengungkap, dia menceritakan soal mimpinya bertemu dengan Rasulullah SAW itu untuk memotivasi keluarga almarhum 5 laskar FPI yang tewas dalam insiden penembakan di KM 50 Tol Jakarta-Cikampek.

Baca Juga: Salip Spirited Away, Film Animasi Demon Slayer: Mugen Train Berhasil Catat Rekor Box Office Jepang

Dilansir dari berita bogor.pikiran-rakyat.com berjudul "Soal Mimpi Bertemu Rasulullah SAW, Haikal Hassan Angkat Bicara: Bila Bohong, Biarlah Saya Mati Hina

Halaman:

Editor: Rizki Laelani

Sumber: PR Bogor


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x