Teks Bacaan Doa Masuk dan Keluar Kamar Mandi Beserta Latin dan Artinya Bahasa Indonesia

- 27 Mei 2024, 12:57 WIB
Ilustrasi Teks Bacaan Doa Masuk dan Keluar Kamar Mandi Beserta Latin dan Artinya Bahasa Indonesia
Ilustrasi Teks Bacaan Doa Masuk dan Keluar Kamar Mandi Beserta Latin dan Artinya Bahasa Indonesia /Pixabay/stevepb/

BANDUNGRAYA.ID - Simak Teks Bacaan Doa Masuk dan Keluar Kamar Mandi Beserta Latin dan Artinya Bahasa Indonesia.

Dalam ajaran Islam, setiap aktivitas sehari-hari dianjurkan diawali dengan doa, termasuk saat masuk dan keluar dari kamar mandi. Kamar mandi dianggap sebagai tempat yang rawan dan seringkali disukai oleh jin dan setan.

Baca Juga: Bacaan Doa Turun Hujan: Tulisan Arab, Latin, dan Terjemah Bahasa Indonesia

Oleh karena itu, membaca doa saat masuk dan keluar kamar mandi menjadi bentuk perlindungan dari gangguan-gangguan tersebut.

Bacaan Doa Masuk Kamar Mandi

Bacaan Arab
اَللّٰهُمَّ اِنّىْ اَعُوْذُبِكَ مِنَ الْخُبُثِ وَالْخَبَآئِثِ

Bacaan Latin
"Allahumma innii a'uudzubika minal khubutsi wal khabaaitsi."

Artinya
"Ya Allah, sesungguhnya aku berlindung kepada-Mu dari (gangguan) setan laki-laki dan setan perempuan."

Bacaan Doa Keluar Kamar Mandi

Bacaan Arab
الْحَمْدُ ِللهِ الَّذِىْ اَذْهَبَ عَنّى اْلاَذَى وَعَافَانِىْ

Bacaan Latin
"Alhamdulillahilladzi azhaba 'annil adzaa wa'aafaanii."

Halaman:

Editor: Resa Mutoharoh


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah