AMPUH! Cara Menghilangkan Bau Prengus Daging Kambing Idul Adha

- 18 Juni 2024, 11:50 WIB
Ilustrasi AMPUH! Cara Menghilangkan Bau Prengus Daging Kambing Idul Adha/
Ilustrasi AMPUH! Cara Menghilangkan Bau Prengus Daging Kambing Idul Adha/ /Pixabay/@Ann1992


BANDUNGRAYA
- AMPUH! Cara Menghilangkan Bau Prengus Daging Kambing Idul Adha.

Santapan daging kambing menjadi makanan utama di tengah perayaan Hari Raya Iduladha 1445 Hijriah.

Umat muslim ramai-ramai berkurban dan menerima daging kurban berupa daging sapi atau kambing sebagai bentuk ibadah.

Salah satu makna dari Iduladha sendiri adalah berbagi, apalagi dalam hal ini umat muslim berbagi makanan bergizi yang terbilang mahal harganya.

Dalam beberapa kasus ada juga umat muslim yang baru bisa menyantap daging sapi atau kambing saat Hari Raya Kurban saja.

Walaupun pernah menyantap olahan daging sapi maupun daging kambing, tidak semua keluarga muslim mengerti betul bagaimana cara memasak dan menghilangkan bau amis pada daging segar yang baru saja disembelih itu.

Oleh sebab itu, sebagaimana dikutip dari Antara, berikut ini cara sederhana menghilangkan bau perengus saat mengolah daging kurban jenis kambing.

Trik pertama adalah jauhkan daging kambing dari air. Untuk menghindari bau perengus, disarankan keluarga muslim di rumah menghindari kontak air dengan daging.

Jika memungkinkan jangan mencuci daging kambing dengan air agar bau perengus tidak semakin kuat.

Halaman:

Editor: Resa Mutoharoh


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah