Selamat Tinggal Pelatih Persib Bandung: Berhasil Bawa Pangeran Biru Jadi Terbaik di Piala Presiden, Ini Sejara

- 15 Juli 2022, 19:36 WIB
Selamat Tinggal Pelatih Persib Bandung: Berhasil Bawa Pangeran Biru Jadi Terbaik di Piala Presiden, Ini Sejarahnya
Selamat Tinggal Pelatih Persib Bandung: Berhasil Bawa Pangeran Biru Jadi Terbaik di Piala Presiden, Ini Sejarahnya /Persib.co.id


BANDUNGRAYA.ID - Selamat tinggal pelatih Persib Bandung, berhasil membawa Pangeran Biru menjadi terbaik di Piala Presiden. Simak inilah sejarahnya.

Persib adalah klub sepak bola yang sudah berdiri lama yakni pada 14 Maret 1933. Klub ini berbasis di Bandung, Jawa Barat. Persib saat ini bermain di Liga 1 Indonesia.

Di usianya yang tidak muda, tentu Persib Bandung memiliki sejumlah sejarah.

Baca Juga: Mengkhawatirkan, Robert Alberts Ungkap Skuad Persib yang Belum Keluar dari Badai Cedera, Absen di Laga Perdana

Salah satu sejarahnya yakni adalah ditinggalkan salah satu Pelatih terbaik, yakni Djadjang Nurdjaman.

Baca Juga: Goodbye, Pelatih Persib Nyatakan Mundur, Prestasinya Luar Biasa Tak Surutkan Niatnya!

Djadjang Nurdjaman menyatakan mundur dari posisinya sebagai pelatih Persib, 15 Juli 2017. Djanur merupakan pelatih yang cukup sukses di kompetisi sepakbola Indonesia.

Sementara di Liga 1 2017, Djanur meninggalkan posisinya sebagai pelatih Persib setelah menjalani pertandingan melawan Mitra Kukar di Stadion Aji Imbut, Tenggarong. Itu adalah laga di pekan 15 kompetisi Liga 1.

Baca Juga: Update Harga HP Realme C35 Pertengahan Juli 2022: Spesifikasi Gahar! RAM 6GB Kamera Super Jernih, Rp2 Jutaan

Selama menjadi pelatih PERSIB, Djanur tercatat sudah menyumbangkan beberapa trofi, termasuk trofi juara Liga Super Indonesia 2014.

Halaman:

Editor: Siti Resa Mutoharoh


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x