Piala Dunia 2022 Qatar: Siapakah Dua Tim yang Masuk Grup Neraka?

- 25 Oktober 2022, 20:16 WIB
Piala Dunia 2022 Qatar: Siapakah Dua Tim yang Masuk Grup Neraka?
Piala Dunia 2022 Qatar: Siapakah Dua Tim yang Masuk Grup Neraka? /Fifa.com

BANDUNGRAYA.ID - Piala Dunia 2022 akan segera digelar di Qatar, tepatnya pada November 2022 mendatang.

Sebanyak 32 negara telah dijadwalkan akan turut berlaga di ajang internasional terbesar dari arena sepakbola.

Diantara 32 negara yang terbagi dalam delapan grup, terdapat dua tim unggulan yang masuk dalam grup yang sama.

Baca Juga: Jadwal Lengkap Piala Dunia Qatar 2022 Grup A: Qatar, Senegal, Belanda, Ekuador Mulai 20 November 2022

Negara manakah yang masuk grup neraka? Dilansir situs resmi FIFA World Cup 2022, berikut pembagian grup dan negara-negara yang akan bertanding.

• Grup A: Qatar, Ekuador, Senegal, Belanda.
• Grup B: Inggris Raya, Iran, USA, Wales

• Grup C: Argentina, Arab Saudi, Meksiko, Polandia
• Grup D: Perancis, Denmark, Tunisia, Australia

• Grup E: Spanyol, Jerman, Jepang, Kosta Rika
• Grup F: Belgia, Kanada, Maroko, Kroasia

• Grup G: Brasil, Serbia, Swiss, Kamerun
• Grup H: Portugal, Ghana, Uruguay, Korea Selatan

Halaman:

Editor: Raabi Ghulamin Halim

Sumber: FIFA.com


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x