Piala AFF 2022: Jadwal Lengkap Dari Fase Grup Hingga Final, Bisa ditonton Lewat Apa Saja?

- 19 Desember 2022, 21:53 WIB
Piala AFF 2022: Jadwal Lengkap Dari Fase Grup Hingga Final, Bisa ditonton Lewat Apa Saja?
Piala AFF 2022: Jadwal Lengkap Dari Fase Grup Hingga Final, Bisa ditonton Lewat Apa Saja? /Twitter @MNCVisionID

BANDUNGRAYA.ID - Berikut jadwal lengkap Piala AFF 2022 dari fase grup hingga final.

Piala AFF 2022 akan berlangsung satu hari lagi.

Setelah sebelumnya penggemar bola dihebohkan dengan Piala Dunia 2022, sebagai gantinya Piala AFF 2022 hadir meramaikan laga sepak bola.

Piala AFF 2022 merupakan ajang pertandingan sepak bola bergengsi di Asia Tenggara yang diisi oleh berbagai negara di Asia.

Baca Juga: 10 Catatan Sejarah Selama Piala Dunia 2022 Qatar Berlangsung! Apa Saja?

Piala AFF 2022 ini akan dimulai esok hari yaitu Selasa 20 Desember 2022.

Pertandingan sepak bola bergengsi di Asia Tenggara tersebut akan berakhir pada tangga 16 Januari 2023 mendatang.

Pertandingan Piala AFF 2022 ini terbagi menjadi beberapa grup.

Setiap tim pada fase grup akan berlaga sebanyak empat kali, yaitu dua laga home dan dua laga tandang.

Halaman:

Editor: Siti Resa Mutoharoh


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x