Spesifikasi dan Harga Motor Listrik Zero DSR yang Dipakai Polri untuk KTT G20 di Bali, Habiskan Rp30 Miliar!

- 7 Oktober 2022, 13:15 WIB
Spesifikasi dan Harga Motor Listrik Zero DSR yang Dipakai Polri untuk KTT G20 di Bali, Habiskan Rp30 Miliar!
Spesifikasi dan Harga Motor Listrik Zero DSR yang Dipakai Polri untuk KTT G20 di Bali, Habiskan Rp30 Miliar! /Zero

Rencananya, 88 mobil listrik beserta 94 motor listrik Zero DSR telah dipersiapkan untuk G20 di Bali.

Polri dalam salah satu unggahan YouTube-nya telah memamerkan motor listrik Zero DSR dalam rangka pelatihan kepada pasukan yang akan diterjunkan.

Spesifikasi dan harga motor listrik Zero DSR

Sebagaimana Koneksi Indonesia kutip dari laman resmi Zero Motorcycle, Kamis, 22 September 2022, motor listrik ini dibekali dapur pacu Z-Forze 75-7R air-cooled.

Baca Juga: Ini Paket Harga untuk Konversi Motor Bensin ke Motor Listrik: Performa Disesuaikan Budget!

Pengendara motor listrik Zero DSR dapat memacu kendaraan ini dengan kecepatan 163/jam.

Tak heran motor listrik Zero DSR ini dicap sebagai kuda besi cepat sebab, ditenagai 52 kW pada 3.500 rpm dengan torsi maksimal 157 Nm.

Jenis baterai yang digunakan motor listrik Zero DSR ini yakni Lithium-Ion 18 kWh.

Jarak tempuh dalam saat kondisi baterai penuh bisa mencapai 328 km.

Baca Juga: Cantik dan Menarik! Motor Listrik Terbaru dari Yamaha, Neos 2022: Harga Sepadan dengan Spesifikasi?

Halaman:

Editor: Rizal Sunandar


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x