Inilah Bacaan Niat Puasa Rajab Februari 2022: Lengkap Arab, Latin, Arti dan Ketentuan Pelaksanaannya

- 1 Februari 2022, 19:44 WIB
Inilah Bacaan Niat Puasa Rajab Februari 2022: Lengkap Arab, Latin, Arti dan Ketentuan Pelaksanaannya
Inilah Bacaan Niat Puasa Rajab Februari 2022: Lengkap Arab, Latin, Arti dan Ketentuan Pelaksanaannya /PIXABAY/chiplanay

BANDUNGRAYA.ID - Simak inilah bacaan niat puasa rajab Februari 2022 lengkap bahasa arab, latin, arti dan ketentuan pelaksanaannya.

Rajab adalah bulan ketujuh dalam kalender Hijriah dan Jawa. Pada tanggal 27 di bulan ini, umat Islam di seluruh dunia merayakan Isra Mikraj Nabi Muhammad SAW.

Yaitu pada saat Rasulullah melakukan perjalanan dari Masjidilharam ke Masjidilaqsa dengan Burak, dan dari Masjidilaqsa ke Sidratulmuntaha menghadap Allah.

Baca Juga: Simak Jadwal Puasa Rajab Februari 2022: Lengkap dengan Niat dan Artinya

Baca Juga: Amalan Puasa Rajab Februari 2022: Lengkap dengan Jadwal, Niat dan Keutamaannya

Bulan Rajab adalah bulan yang tinggi dan istimewa, bagi umat muslim. Oleh karena itu terdapat sejumlah amalan yang baik jika dilakukan di Bulan Rajab. Salah satunya adalah puasa Rajab.

Bulan Rajab tahun ini, akan jatuh pada Rabu, 2 Februari 2022. Berpuasa di Bulan Rajab merupakan amalan yang begitu mulia hingga akan mendapatkan pahala yang begitu besar bagi yang melaksanakannya.

Puasa di Bulan Rajab hukumnya sunnah namun tidak ada ketentuan jumlah hari beserta waktunya. Sehingga puasa Rajab bisa dilaksanakan sebanyak-banyaknnya.

Baca Juga: Puasa Rajab Bisa Dilaksanakan Mulai Besok 13 Februari 2021, Simak 3 Manfaat Berpuasa bagi Kesehatan Tubuh

Halaman:

Editor: Siti Resa Mutoharoh

Sumber: Desk Jabar


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x