Bacaan Doa Sayyidul Istigfar yang Bisa Diamalkan Hari Jumat Sekarang: Puncak Doa untuk Mohon Diampuni Dosa 

- 27 Januari 2023, 07:37 WIB
Bacaan Doa Sayyidul Istigfar yang Bisa Diamalkan Hari Jumat: Puncak Doa untuk Mohon Diampuni Dosa 
Bacaan Doa Sayyidul Istigfar yang Bisa Diamalkan Hari Jumat: Puncak Doa untuk Mohon Diampuni Dosa  /Pixabay

Baca Juga: Kapan Batas Akhir Shalat Isya? Ustadz Adi Hidayat: Hati-hati Makruh, Bahkan Dosa!

Bacaan Latin Doa Sayyidul Istigfar

“Allahumma anta rabbi laa ilaaha illa Anta Khalaqtanii wa anaa ‘abduka wa anaa ‘alaa ‘ahdika wa wa’dika mashtatha’tu. Auddzuubika min syarri ma shona’tu. Abuu-u laka bini’matika alayya wa abuu-u bi dzanbi. Faghfirliiy fa innahu laa yaghfiru dzunuuba illa Anta.”

Baca Juga: Hati-hati Sholat Anda Tidak Akan Diterima Jika Ada Dua Sifat Ini! Ustadz Adi Hidayat Beberkan Alasannya

Baca Juga: Pemain Anyar Persib yang Ditunggu Bobotoh Datang Juga, Ini Potret Latihan Perdananya

Artinya Bacaan Doa Sayyidul Istigfar Bahasa Indonesia

Ya Allah, Engkaulah Tuhan Kami, tidak ada Tuhan selain Engkau, Engkau telah menciptakan aku, aku adalah hamba-Mu. Aku memegang janji-Mu semampuku. Aku berlindung kepada-Mu dari kejahatan yang ada dalam ciptaan-Mu. Aku mengakui atas nikmat-Mu yang dianugerahkan kepadaku. Dan aku mengakui dosaku. Maka dosa selain Engkau.”

Baca Juga: Hasil Akhir Semifinal Liga 2: Rans Cilegon FC Lolos ke Final dan Pastikan Promosi ke Liga 1

Baca Juga: Segera Daftar Kartu Keluarga Sejahtera KKS Online agar Dapatkan Bansos Top Up Kartu Sembako Rp900 Ribu

"Nabi Muhammad SAW menyampaikan jika kita membaca Sayyidul Istigfar kemudian tertidur, dari tidur itu kita tidak kembali bangun, "Dakholal Jannah" (masuk surga)," ucap Ustad Adi Hidayat.

Halaman:

Editor: Siti Resa Mutoharoh


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x