Jadwal dan Soal Program Belajar dari Rumah TVRI Hari Ini, Selasa 1 September 2020

- 1 September 2020, 06:37 WIB
Ilustrasi belajar dari rumah.
Ilustrasi belajar dari rumah. /Pixabay

Soal yang akan diberikan yaitu:

1. Diketahui kubus ABCD.EFGH dengan panjang rusuk 12 cm. Titik P merupakan titik potong diagonal DG dan CH. Jarak titik A ke titik P adalah….

2. Adi memasuki sebuah ruang yang berbentuk limas segi enam. Ia seorang anaknyang gemar matematika dan selalu membawa penggaris untuk mengukur
panjang apa saja.

Di ruangan tersebut, ia menamai setiap titik sudut limas dengan nama T.ABCDEF, dengan ABCDEF adalah bidang lantai ruangan.

Setelah mengukur dengan menggunakan penggaris, jarak antar titik sudut yang berdekatan ternyata sama panjang, yaitu 2,5 meter. Di dalam ruang terdapat informasi bahwa tinggi ruangan tersebut adalah 6 meter.

Jika Adi ingin mengetahui jarak dari titik B ke garis TE, yuk bantu dia menentukan jarak yang tepat!

Baca Juga: Ulang Tahun Pernikahan ke-25, Melly Goeslaw Singgung Lagu TikTok 'Bagaikan Langit' di Argentium

10.30-11.00 WIB Menjadi Orang Tua Bijak

Jangan sampai melewatkan jadwal siaran TVRI untuk program Belajar dari Rumah dan tetap #dirumahaja ya.

TVRI dapat ditonton melalui tayangan televisi nasional atau streaming di tvri.go.id.

Halaman:

Editor: Fitri Nursaniyah

Sumber: Kemdikbud


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x