BlackBerry Resmi Berhenti Beroperasi: Data Internet, Telepon dan SMS Sudah Tidak Berfungsi

- 5 Januari 2022, 09:21 WIB
BlackBerry Resmi Berhenti Beroperasi: Data Internet, Telepon dan SMS Sudah Tidak Berfungsi
BlackBerry Resmi Berhenti Beroperasi: Data Internet, Telepon dan SMS Sudah Tidak Berfungsi //Blackberry/Pixabay.com/

Mereka terakhir kali memberi pembaruan untuk sistem operasi pada 2013.

Baca Juga: Daftar Harga HP Samsung Terbaru Tahun 2022, Mulai Rp900 Ribuan Hingga Rp6 Jutaan, Murah Spesifikasi Oke!

Baca Juga: Harga Hp Samsung Terbaru Januari 2022, Mau yang Murah Atau Mahal? Spesifikasi Oke

BlackBerry pernah berjaya sebagai ponsel pintar terpopuler di Indonsia lebh dari 10 tahun yang lalu, namun, tidak bisa bertahan menghadapi Android.

Pada 2016, BlackBerry berubah haluan menjadi perusahaan perangkat lunak. Lisensi untuk ponsel BlackBerry akhirnya dibeli oleh TCL pada tahun yang sama.

Setelah dipegang TCL, ponsel BlackBerry hadir dengan sistem operasi Android, antara lain BlackBerry KeyOne dan Key2.

Baca Juga: Ramalan Zodiak Hari Ini, Libra dan Scorpio 5 Januari 2022: Tak Perlu Memisahkan Diri!

Sayangnya, TCL juga tidak mampu mengembalikan kemasyhuran BlackBerry. Mereka akhirnya berhenti memproduksi ponsel merk tersebut sejak 2020.

Lisensi ponsel BlackBerry akhirnya pindah ke perusahaan rintisan OnwardMobility, yang sempat mengumumkan akan merilis ponsel pada pertengahan 2021. Tapi, hingga akhir tahun, ponsel itu tidak pernah hadir.

Baca Juga: Ramalan Zodiak Cinta Gemini, Cancer dan Leo Rabu 5 Januari 2022: Hubungan Anda Sedang Terganggu!

Halaman:

Editor: Siti Resa Mutoharoh

Sumber: ANTARA


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah