Cara Ubah Siaran TV Digital Tanpa Set Top Box GRATIS Cukup Gunakan Hp atau PC, Mudah dan Cepat

- 3 Desember 2022, 06:10 WIB
Cara Ubah Siaran TV Digital Tanpa Set Top Box GRATIS Cukup Gunakan Hp atau PC, Mu
Cara Ubah Siaran TV Digital Tanpa Set Top Box GRATIS Cukup Gunakan Hp atau PC, Mu /Pixabay/

BANDUNGRAYA.ID- Cara Ubah Siaran TV Digital Tanpa Set Top Box GRATIS Cukup Gunakan Hp atau PC. 

Pada saat ini masyarakat di Indonesia tengah disibukan dengan mencari Set Tp Box untuk dirakit pada TV Analog.

Tujuannya dirakitnya Set Top Box agar masyarakat Indonesia dapat menonton kembali siaran TV Digital seperti sedia kala.

Diketahui bahwa pada tanggal 2 November 2022 lalu, pemerintah melalui Kominfo sudah menghimbau dan mematikan siaran TV Digital.

Baca Juga: GRATIS! Tak Perlu Gunakan Set Top Box, Cukup Ikuti Hack disini Anda Bisa Nikmati Siaran TV Digital

Hal tersebur agar masyarakat dapat beralih ke suaran TV digital yang lebih bagus kualitasnya.

Bagi masyarakat Indonesia yang mampu mungkin saja bisa membeli Set Top Box dengan harga antara Rp150 ribu hingga Rp300 ribu.

Namun bagi masyarakat yang tak mampu, sulit untuk membeli Set Top Box gratis dengan harga segitu.

Baca Juga: Tinggalkan TV Analog, Kenali Beberapa Manfaat Jika Menggunakan TV Digital

Namun tenang saja bagi masyarakat tidak mampu akan mendapatkan bantuan dari pemerintah berupa Set Top Box gratis.

Set Top Box atau STB ini dapat anda peroleh di toko-toko elektronik terdekat maupun anda bisa membelinya secara online.

Meski anda sudah membeli Set Top Box tentu saja anda harus tahu bagaimana Tv yang sudah mendukung sinyal digital.

Baca Juga: Cara Cepat dan Mudah Pasang Set Top Box (STB) Pada TV Analog atau Tabung, Agar Dapat Nonton Siaran TV Digital

Sehingga pada saat anda sudah membeli Set Top Bix sudah tahu bagaimana cara menggunakannya.

Nah, maka dari itu sebalum anda membeli STB ada baiknya lihat dahulu bagaimana keadaan televisi anda apakah mendukung ke siaran TV digital atau belum.

Anda dapat melakukan pengecakan pada televisi anda dengan membaca informasi melalui buku panduan Set Top Box.

Baca Juga: Wajib Punya STB! Lalu Apa Bedanya Siaran TV Digital dan Analog? Inilah Penjelasannya

Namun anda juga bisa melakukan pencarian melalui lama Keminfo yang terdapat data-data mengenai perangkat digital.

Setelah itu anda masukan tipe atau merek tv anda pada laam Keminfo tersebut.

Inilah cara ubah siaran tv digital tanpa Set Top box gratis cukup gunakan HP atau PC.

Anda tak perlu khawatir jiak anda tak punya STB tetapi anda mempunyai perangkat keras HP atau Pc.

Baca Juga: Buruan Cek Sekarang Cukup Ketik NIK di Link ini Untuk Dapatkan Set Top Box Gratis 

Lakukankah setting pada perangkat keras anda dan penggunakan tanpa STB itu portable.

Sehingga anda dapat menonton siaran TV digital dimana saja dan kapan saja selama tersedianya jaringan internet.

1.Cara mudah dah cepat yang paling utama anda harus mempunyai perangkat pendukung lainnya bernama TV tiner USB DVB T2 Stick.

Alat ini dapat anda beli di toko elektronik terdekat atau toko online.

2.Setelah itu anda perlu menyambungkan TV Tuner USB dengan penggunaan USB OTG.

Hal itu disebabkan untuk mengubah sambungan USB ke jack micro-USB atau type-C pada perangkat keras anda.

Baca Juga: Gratis! Nonton Siaran TV Digital Tanpa Set Top Box Lewat PC atau HP, Caranya Gampang dan Anti Ribet!

Dalam satu paket pembelian TV Tuner USB biasanya sudah terdapat antena indoor.

3.Maka setelah itu unduh aplikasi live TV di handphone atau PC anda.

Setelah anda mempunyai aplikasinya, langkah awalnya biasanya melakukan scanning unuk melihat list channel televisi.

4.Hasil scanning akan berubah-ubah sesuai dengan koneksi dan sinyal dari perangkat keras anda

5.Tahap akhir anda dapa menikmati siaran tv digital tanpa Set Top Box.****

 

 

Editor: Siti Resa Mutoharoh


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x