Selebgram Ini Bagikan Kunci Sukses Jadi Kreator, Ssst... Ada Template CV Gratisnya, Lho!

- 10 November 2022, 16:30 WIB
Selebgram Ini Bagikan Kunci Sukses Jadi Kreator, Ssst... Ada Template CV Gratisnya, Lho!
Selebgram Ini Bagikan Kunci Sukses Jadi Kreator, Ssst... Ada Template CV Gratisnya, Lho! /

Tujuannya agar pengguna medsos bisa menghabiskan waktu selama mungkin di platform media sosial tersebut.

"Hal ini pertama kali di amplify TikTok, lalu di adaptasi Instagram bahkan Youtube dan Twitter. Makanya skrg kita suka liat postingan orang lain suka muncul aja di feed/timeline/landing page. Maka itu, kalo mau jadi kreator, aku rekomendasi untuk bisa mulai bahas topik spesifik mungkin," tuturnya.

Baca Juga: Tips Sukses dan Eksis Menurut Ustadz Hanan Attaki, Sesuai Nasihat Ulama Untuk Anak Muda Zaman Now!

Dengan menggunakan topik sespesifik mungkin, kita akan memiliki niche dan personal branding yang kuat. Niche sendiri berarti topik utama dari pembahasan yg kamu sering angkat.

Kemudian, kunci berikutnya adalah konsisten. Konsisten ini berarti paham akan resources yang dimiliki seperti waktu, tenaga dan support system. Lalu, manfaatkan sebaik-baiknya resource itu untuk membuat karya secara persisten.

Kunci terakhir yakni mencintai prosesnya dan bertanggung jawab.

"Ga ada hasil yang instan. Ada beberapa konten kreator yang bisa viral dalam waktu cepat. Tapi ya, viral itu ga kekal. Kalau mau tetap relevan dalam waktu panjang, seorang kreator konten harus terus mau belajar dan bertumbuh dan sabar," cuitnya.

Wanita yang masuk ke dalam daftar Forbes 30 Under 30 Asia ini pun membagikan template CV dan contekan wawancara gratis untuk followers-nya yang sedang mencari kerja.

Template CV:

CV dan contekan wawancara tersebut dapat dilihat di sini.***

Halaman:

Editor: Raabi Ghulamin Halim


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah