Ini Isi Pesan dari Bank BRI Jika Anda Dinyatakan Lolos Jadi Penerima BLT UMKM Rp1,2 Juta

- 28 November 2021, 16:35 WIB
Ini Isi Pesan dari Bank BRI Jika Anda Dinyatakan Lolos Jadi Penerima BLT UMKM Rp1,2 Juta
Ini Isi Pesan dari Bank BRI Jika Anda Dinyatakan Lolos Jadi Penerima BLT UMKM Rp1,2 Juta /tangkap layar SMS dari BRI/

Pemilik rek.....

Anda terdaftar sbg nasabah pegadaian calon penerima BPUM. hub BRI terdekat untuk verfikasi dan pencairan".

Baca Juga: Jangan Sedih Jika NIK KTP Tidak Terdaftar sebagai Penerima BLT UMKM, Segera Daftar Bantuan PKL BTPKLW di Sini

 

Jika sudah dinyatakan sebagai penerima BLT UMKM Rp1,2 juta, maka akan diarahkan ke halaman reservasi.

Baca Juga: Selamat, Anda Mendapatkan BLT UMKM Rp1,2 Juta Jika Dapat Pesan Ini di Link Eform BRI

Saat halaman reservasi muncul, penerima BLT UMKM Rp1,2 juta harus melengkapi data nomor KTP, menu provinsi, kota kabupaten, unit kerja dan jadwal antrean.

Kemudian, setelah dilengkapi dan mengisi kode verifikasi, maka akan muncul nomor referensi (nomor referensi wajib di simpan)

Setelah itu, penerima BLT UMKM Rp1,2 juta bisa datang ke UKO (Unit Kerja Operasi) sesuai jadwal yang telah dipilih. Jika terlewat, nasabah harus melakukan reservasi ulang dari awal.

 

Halaman:

Editor: Siti Resa Mutoharoh


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x