VIral Netizen Malaysia Seketika Bangga Jadi Orang Indonesia 'Gara-gara' Netflix, Ini Faktanya

- 1 Februari 2021, 12:29 WIB
Ilustrasi Netflix.
Ilustrasi Netflix. /Pexels/freestocks.org

 

 

PR BANDUNGRAYA – Jagat maya negara tetangga kita tengah diramaikan pemberitaan mengenai netizen Malaysia yang cemburu dengan netizen Indonesia gara-gara akun twitter Netflix.

Terhembusnya pemberitaan ini ke Netizen Indonesia, bermula dari cuitan akun twitter Muhammad.

Melalui cuitannya, Muhammad menyebutkan jagat maya twitter Malaysia tengah dihebohkan karena masalah official akun Netflix Malaysia yang tidak menggunakan bahasa Melayu.

Baca Juga: Diduga Ada Kecurangan dalam Pemilu, Aung San Suu Kyi dan Presiden Myanmar Ditangkap dalam Penggerebekan

“Jadi, di Malaysia lagi rame masalah akun netflixMY g pake bahasa melayu,” tulis akun tersebut pada Minggu, 31 Januari 2021.

Selain itu, dirinya turut membagikan beberapa foto tangkap layar dari cuitan Netizen Malaysia yang mengucapkan kecemburuan pada Netizen Indonesia.

Seketika bangga jadi orang Indonesia” lanjutnya.

Baca Juga: Masih Berstatus Siaga, Gunung Merapi Sempat Luncurkan Guguran Lava Pijar hingga 6 Kali

Halaman:

Editor: Rizki Laelani


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah