Bertambah Lagi, 5 Drama Korea Ini Harus Menunda Proses Syuting karena Pandemi Corona

- 22 Agustus 2020, 22:08 WIB
Beberapa drama Korea terpaksa harus menghentikam proses syuting karena pandemi corona.
Beberapa drama Korea terpaksa harus menghentikam proses syuting karena pandemi corona. /Dok.Soompi

PR BANDUNGRAYA – Disebabkan karena pandemi virus corona yang hingga kini belum mereda, sejumlah film dan drama Korea terpaksa harus menunda proses syuting.

Diberitakan sebelumnya, ada beberapa judul drama Korea yang juga harus menghentikan proses produksi.

Sejumlah selebriti telah menjalani tes Covid-19 dan di antaranya ada yang terkonfirmasi positif Covid-19 seperti Kim Won Hae dan Heo Dong Won.

Melihat kondisi tersebut, berikut lima judul film dan drama Korea yang memutuskan untuk menghentikan proses syuting sebagaimana dikutip Pikiranrakyat-bandungraya.com dari Soompi.

Baca Juga: Api Semakin Besar Melahap Gedung Kejagung RI, Arus Lalu Lintas di Lokasi Kebakaran Macet Total

1. TVN 'Night and Day'

Pada Jumat, 21 Agustus 2020, drama baru TVN 'Night and Day' yang dibintangi Namgoong Min dan Seolhyun AOA mengungkapkan bahwa syuting drama tersebut dihentikan hingga 25 Agustus karena hasil tes Kim Won Hae positif Covid-19.

2. JTBC 'Sisyphus'

Pada hari yang sama, dilaporkan juga bahwa drama dari saluran JTBC Jo Seung Woo dan Park Shin Hye "Sisyphus" (judul sementara) telah menghentikan syuting.

Seorang sumber mengatakan, " Film Sisyphus saat ini syuting di pedesaan dan bukan di wilayah metropolitan. Jadwal pembuatan film yang direncanakan akan ditangguhkan dan diatur ulang sesuai dengan pedoman karantina dan kebijakan perusahaan."

Halaman:

Editor: Bayu Nurullah

Sumber: Soompi dan Berbagai Sumber.


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x