Daftar Drama Korea Rating Tertinggi Tahun 2022, Kamu Sudah Nonton Drakor yang Mana?

- 25 September 2022, 18:00 WIB
Daftar Drama Korea Rating Tertinggi Tahun 2022, Kamu Sudah Nonton Drakor yang Mana?
Daftar Drama Korea Rating Tertinggi Tahun 2022, Kamu Sudah Nonton Drakor yang Mana? /Instagram @mbcdrama_now

Hingga sebuah berita dan lamaran datang dari seorang kakek yang ingin memberikan sebuah kompetisi. Mereka yang akan menikah untuk pertama kalinya akan menerima sebuah apartemen sebagai hadiah.

Drama keluarga ini mencatat rating rata-ratanya nasionalnya mencapai 24,2%. Rating tertingginya mencapai 29,4% yang jatuh pada episode terakhir (episode 50).


2. Extraordinary Attorney Woo

Baca Juga: Drakor Sweet Home Hadirkan Season 2 dan 3, Simak Daftar Pemainnya Disini

Extraordinary Attorney Woo mengisahkan tentang Woo Young Woo (Park Eun Bin), ia adalah seorang pengacara yang memiliki spektrum autisme.

Woo Young Woo si jenius dapat menangani berbagai kasus di kantor hukum Hanbada.

Extraordinary Attorney Woo mendapat rating rata-rata 10,9%. Padahal, episode perdananya hanya mampu mencatat angka 0,9% saja.

3. Big Mouth

Drakor Big Mouth bercerita tentang Park Chang-ho pengacara bawel yang tak sengaja terlibat dalam kasus pembunuhan.

Dirinya memiliki julukan "Big Mouth" lantaran banyak bicara. Secara kebetulan, ia terlibat dalam kasus pembunuhan dan dianggap sebagai penipu jenius bernama Big Mouse.

Halaman:

Editor: Siti Resa Mutoharoh


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x