Pangeran Brunei Abdul Azim Meninggal Dunia, Berikut 6 Fakta yang Mungkin Tak Diketahui Banyak Orang

- 25 Oktober 2020, 14:50 WIB
Pangeran Brunei Abdul Azim meninggal dunia di usia 38 tahun.
Pangeran Brunei Abdul Azim meninggal dunia di usia 38 tahun. /Dok. Hype

Harta kekayaan

Publikasi MEA WorldWide (Meaww) menduga bahwa mendiang Pangeran Haji Abdul Azim memiliki harta kekayaan sekitar 5 miliar dolar atau sekitar Rp73 triliun.

Jumlah tersebut mencakup kekayaannya sebagai anggota keluarga kerajaan serta penghasilan yang dia dapatkan sebagai produser di Daryl Prince Productions.

Produser film

Pada tahun 2012, Pangeran Haji Abdul Azim bergabung dengan rumah produksi film yang berbasis di London, Daryl Prince Productions.

Dalam rumah produksi film ini, Pangeran Haji Abdul Azim berperan aktif di belakang layar sebagai produser film.

Daryl Prince Productions telah merilis beberapa film seperti 'The Happy Prince', 'You're Not You', dan 'The Time of Their Lives'.

Baca Juga: Ini Penjelasan PVMBG Terkait Gempa Pangandaran yang Terasa ke Bandung hingga Banyumas

Sosok yang dermawan

Di tengah gaya hidupnya yang mewah, Pangeran Haji Abdul Azim dikenal sebagai sosok dermawan.

Halaman:

Editor: Bayu Nurulah

Sumber: Hype.my


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x