Prakiraan Cuaca Minggu 23 Oktober 2022 Untuk Wilayah Tasikmalaya, Ciamis, Banjar, Pangandaran

- 23 Oktober 2022, 06:09 WIB
Prakiraan Cuaca Minggu 23 Oktober 2022 Untuk Wilayah Tasikmalaya, Ciamis, Banjar, Pangandaran.
Prakiraan Cuaca Minggu 23 Oktober 2022 Untuk Wilayah Tasikmalaya, Ciamis, Banjar, Pangandaran. /Sumber: Unplash/@epicantus

BANDUNGRAYA.ID - Berikut prakiraan cuaca Minggu 23 Oktober 2022 untuk wilayah Tasikmalaya, Ciamis, Banjar, Pangandaran: siang hari berpotensi hujan.

Badan Meteorologi Klimatologi Geofisika (BMKG) telah merilis cuaca hari ini 23 Oktober 2022, dari informasi tersebut semua wilayah akan berpotensi curah hujan di siang hari serta pada malam hari sebagian wilayah berpotensi berawan.

Di pagi hari semua wilayah diperkirakan akan turun hujan ringan, kecuali di Kota Tasikmalaya pada pagi hari diprediksi akan berawan, akan tetapi harus tetap waspada jika hujan turun dengan tiba-tiba.

Baca Juga: SEDANG BERLANGSUNG Link Live Streaming Gratis Chelsea vs Manchester United di TV Online? Tinggal Sekali Klik!

BMKG meninjau pada hari Minggu ini khususnya bagi para wisatawan yang hendak berlibur ke Pantai Pangandaran di hari libur ini tetap waspada.

Karena pada siang hari wilayah Pangandaran di prediksi akan turun hujan ringan, sedangkan di daerah Ciamis, Kota Banjar, hingga Pangandaran juga sama berpotensi hujan di siang hari.

Diharapkan kepada masyarakat yang sedang beraktifitas di luar untuk menyediakan jas hujan bagi yang memakai sepeda motor bila hujan turun, melihat kondisi jalan raya juga tentunya.

Berikut ini data informasi prakiraan cuaca hari ini yang ditinjau dari situs BMKG:

Kota Tasikmalaya

Pagi hari pada pukul 10.00
Cuaca berpotensi berawan, dengan suhu di kisaran 28°C, kelembapan udara mencapai 65%, kecepatan angin 10 km/jam, arah angin menuju selatan.

Halaman:

Editor: Alvian Hamzah Jaenul Bahar


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x