Indahnya Tasikmalaya: 4 Wisata Terfavorit di Tasik Jawa Barat, Segera Masukkan List Libur Akhir Pekan!

- 14 Maret 2023, 20:37 WIB
Indahnya Tasikmalaya: 4 Wisata Terfavorit di Tasikmalaya, Segera Masukkan List!
Indahnya Tasikmalaya: 4 Wisata Terfavorit di Tasikmalaya, Segera Masukkan List! /FREEPIK/

Di tempat wisata yang berlokasi di Tasikmalaya atau lebih tepatnya di Desa Kadipaten ini, kamu dapat menikmati indahnya pemandangan.

Pemandangan indah yang disuguhkan wisata ini yaitu batu putih yang ditemanu oleh deretan asrinya pohon pinus.

2. Kampung Naga

Rekomendasi kedua, wisata Tasikmalaya yang cocok untuk kamu kunjungi saat menjelang libur akhir pekan, yaitu Kampung Naga.

Jangan khawatir sobat Tasikmalaya, wisata ini tidak ada hewan Naga seperti nama tempatnya.

Yang ada di wisata ini yaitu, kamu dapat menikmati indahnya wisata tradisional.

Wisata tradisional tersebut seperti sebuah kampung yang memegang adat istiadat leluhur.

3. Curug Badak

Rekomendasi ketiga, wisata Tasikmalaya yang cocok untuk kamu kunjungi saat menjelang libur akhir pekan, yaitu Curug Badak.

Wisata ini cocok untuk kamu yang ingin merasakan manfaat air belerang.

Halaman:

Editor: Resa Mutoharoh


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x