Resah Banyak Pungli Dianggap Wajar, Pemkab Bandung Edukasi Masyarakat Lebih Aktif Berantas Pungli

- 12 November 2020, 13:20 WIB
Ilustrasi pungli atau pungutan liar.
Ilustrasi pungli atau pungutan liar. /Pixabay

Pasalnya, Pemkab Bandung berkomitmen untuk menciptakan birokrasi yang bersih, menjunjung tinggi integritas dan pelayanan optimal bagi masyarakat di lingkan Pemerintah Kabupaten Bandung.

Baca Juga: Jenita Janet dan Danu Sofwan Resmi Menikah di Tanggal Cantik, Ini Harapan Jenita ke Depannya

Terkait laporan yang masuk ke pihaknya, Wawan mengakui saat ini mengalami penurunan. Kendati demikian hal ini tidak berarti pihaknya boleh lengah.

Maka dari itu, ia sangat mengharapkan partisipasi masyarakat yang lebih aktif untuk memberikan saran, masukan hingga pelaporan kepada Pokja Pencegahan Saber Pungli. Pasalnya, sehebat apapun inovasi pemerintah jika tidak ada partisipasi masyarakat maka akan sia-sia.

"Sebab cenderung saat masyarakat apatis dan kami sedikit lalai maka jika tidak saling menguatkan akan terjadi hal-hal yang merugikan masyarakat," ucap dia.*** (Rizky Perdana/PRFM News)

Halaman:

Editor: Fitri Nursaniyah

Sumber: PRFM News


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x