Korban Berantai dari Penipuan Via WhatsApp, Jika Dapat Pesan Tulisan Thailand Jangan Dibalas

- 7 Maret 2021, 18:15 WIB
Anda wajib waspada pada modus-modus penipuan di dalamnya. Termasuk dengan cara meminta tolong dengan dalih salah mengirim pesan dengan tulisan thailand.
Anda wajib waspada pada modus-modus penipuan di dalamnya. Termasuk dengan cara meminta tolong dengan dalih salah mengirim pesan dengan tulisan thailand. /PRBandungRaya.com/



PR BANDUNGRAYA - Marak penipuan melalui aplikasi perpesanan WhatsApp dengan modus meminta bantuan.

Anda wajib waspada pada modus-modus penipuan di dalamnya. Termasuk dengan cara meminta tolong dengan dalih salah mengirim pesan dengan tulisan thailand.

Modus tersebut dialami warga bernama Rizki Zaelani. Ia pun meminta masyarakat lebih berhati-hati.

Baca Juga: Cerita Warga Bandung Hampir Jadi Korban Penipuan saat Ikuti Wawancara Kerja di Tempat Ini

"Hati-hati sama modus kayak gini yang mau ambil alih Whatsapp kita," ungkapnya pada Minggu, 7 Maret 2021.

Ia memperlihatkan tangkap layar dari ponselnya terkait modus penipuan tersebut.

Foto tersebut adalah tangkap layar dari WhatsApp dan per pesan SMS.

Baca Juga: Robert Alberts Ungkap Kondisi Nick Kuipers Setelah Sekian Lama Tak Bermain

Pertama adalah memberitahukan kalau nomor telepon untuk akun miliknya dalam sebuah transaksi.

Ada juga pemberitahuan melalui WhatsApp yang memberikan kode khusus, disebut OTP atau one-time password untuk transaksi.

Halaman:

Editor: Rizki Laelani


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x