10 Kecamatan yang Mencatat Kasus Positif Covid-19 Terbanyak di Kota Bandung, Batununggal Posisi Pertama

- 30 Maret 2021, 19:20 WIB
Ilustrasi virus corona. Berikut 10 kecamatan di Kota Bandung yang menjadi daerah tertinggi kasus positif aktif Covid-19 per hari ini, Selasa 30 Maret 2021.
Ilustrasi virus corona. Berikut 10 kecamatan di Kota Bandung yang menjadi daerah tertinggi kasus positif aktif Covid-19 per hari ini, Selasa 30 Maret 2021. /Dok. Humas Pemkot Bandung

1. Batununggal 49 positif aktif
2. Arcamanik 48 positif aktif
3. Antapani 41 positif aktif
4. Gedebage 36 positif aktif
5. Lengkong 35 positif aktif
6. Ujung Berung 32 positif aktif
7. Cibeuying Kidul 28 positif aktif
8. Regol 26 positif aktif
9. Sukajadi 26 positif aktif
10. Coblong 24 positif aktif

Baca Juga: Cek Fakta: Tersiar Kabar Link Bantuan Kuota Belajar 75GB Periode Maret bagi Guru hingga Siswa, Ini Faktanya

Jika melihat data kasus Covid-19 kemarin, kasus positif aktif berkurang.

Sehingga total kumulatif kasus positif Covid-19 di Kota Bandung per 29 Maret 2021 mencapai 15.321.

Dari total tersebut, ada di antaranya 717 kasus aktif, 14.333 pasien sembuh, dan yang meninggal dunia ada 271 jiwa.

Mengingat pandemi Covid-19 ini belum sepenuhnya hilang, maka masyarakat diimbau untuk selalu menjalankan protokol kesehatan secara ketat, terutama bagi Anda yang beraktivitas di ruang publik.***

Halaman:

Editor: Bayu Nurullah

Sumber: covid19.bandung.go.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah