4 Rekomendasi Kafe Estetik di Bandung yang Cocok untuk Bukber, Keren dan Instagramable!

- 14 April 2022, 15:45 WIB
Kopi.
Kopi. /Pixabay

Haben Kedai Kopi memiliki fasilitas tempat indoor dan semi outdoor, sehingga kalian bisa merasakan suasana sejuk Kota Kembang.

Pada bulan Ramadhan kali ini, Haban Kedai Kopi menyajikan paket buka bersama yang dibandrol dengan harga Rp38.000. Paket buka bersama tersebut sudah termasuk takjil, makan dan minum.

Baca Juga: 9 Rekomendasi HP Rp1 Jutaan, Murah dan Berkualitas untuk Belajar Daring, Ada OPPO dan Realme!

Kemudian terdapat empat varian menu yaitu nasi ayam bakar taiwan, nasi ayam penyet, nasi ayam kremes, nasi ayam geprek.

Selain dari rasanya yang nikmat dan lezat, menu tersebut juga disediakan dalam porsi yang cukup besar. Dijamin cocok sebagai menu bukber yang enak dan mengenyangkan.

Lokasinya di Jalan Kalipah Apo No.7, Karanganyar, Kota Bandung.

2. Kint+ Coffee and Kitchen
Cafe ini merupakan salah satu tempat makan yang unik, karena tempatnya didekorasi seolah-olah kita sedang berada di Maroko.
Tentunya cafe Kint+ Coffee and Kitchen merupakan salah satu tempat bukber yang estetik, keren dan Instagramable.

Baca Juga: 6 Rekomendasi Tempat Zakat Fitrah di Bandung: Ada PZU Persis Hingga Lazismu Muhammadiyah

Dengan fasilitas tempat indoor dan semi outdoor yang didominasi warna terracotta, membuat tempat ini sangat menarik dan membuat kita sangat betah.

Selain itu tempat ini juga cocok bagi kalian yang ingin ngabuburit seraya berswafoto, dan mengerjakan tugas. Karena cafe Kint+ Coffee and Kitchen dilengkapi dengan fasilitas wifi yang kencang dan tempatnya sangat estetik dan Instagramable.

Halaman:

Editor: Rizal Sunandar


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah