Kuliner Enak: 8 Tempat Makan Batagor di Bandung Enak dan Legendaris Jadi Langganan Wisatawan, Catat Harganya!

- 26 Mei 2023, 18:36 WIB
Kuliner Enak: 8 Tempat Makan Batagor di Bandung Enak dan Legendaris Jadi Langganan Wisatawan, Catat Harganya!
Kuliner Enak: 8 Tempat Makan Batagor di Bandung Enak dan Legendaris Jadi Langganan Wisatawan, Catat Harganya! /YouTube Simple Rudy TV /

Muncul spekulasi jika belum lengkap rasanya mengunjungi Kota Bandung tanpa mencicipi Batagor H. Isan yang terletak di Jalan Lodaya Nomor 85, Kota Bandung. Buka mulai pukul 09.00-20.00 WIB.

Sebenarnya Batagor H. Isan memiliki beberapa cabangnya, jika anda ingin mencicipi kedai pertamanya dengan rasa yang otentik alamatnya berada di Jalan Bojongloa Nomor 38, Kota Bandung. Harga yang dipatok adalah Rp3 ribu per buah.

2. Batagor Yunus 

Batagor Yunus dikenal sebagai salah satu yang legendaris di Kota Bandung karena telah berjualan sejak 1971. Pada awalnya bapak delapan anak itu menjual batagornya menggunakan gerobak di sekitar Jalan Kopo, Jalan Kyai H. Wahid Hasyim.

Selain legendaris, batagor Yunus juga dikenal sebagai batagor terenak di Kota Bandung. Saat ini Batagor Yunus mempunyai lokasi tetap di grosir di Jalan Kopo Nomor 68, Kota Bandung. Dijual dengan harga Rp4 ribu per buah buka dari pukul 07.00-21.00 WIB.

3. Batagor Kingsley 

Tempat makan batagor kali ini beralamat di Jalan Veteran Nomor 25, Sumur Bandung, Kota Bandung. Batagor Kingsley kerap menjadi oleh-oleh wisatawan yang berkunjung ke Kota Bandung.

Meskipun harganya yang cukup berbeda yakni Rp30 ribu per porsi dengan isi lima buah batagor Kingsley ini tetap diramaikan pengunjung karena rasanya yang enak dengan bumbu kacang yang kental dan mewah.

4. Batagor Riri 

Batagor Riri berlokasi di Jalan Burangrang Nomor 41, Lengkong, Kota Bandung. Tak hanya menjual batagor, terdapat juga nasi ayam goreng, bakso, bubur, mie ayam, mie yamin, dan bihun.

Halaman:

Editor: Resa Mutoharoh


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x