Rekomendasi Ramen Terenak di Bandung yang Bikin Ketagihan, Salah Satunya RamenYa

- 31 Januari 2024, 11:03 WIB
Rekomendasi Ramen Terenak di Bandung yang Bikin Ketagihan, Salah Satunya RamenYa/ freepik/ freepik
Rekomendasi Ramen Terenak di Bandung yang Bikin Ketagihan, Salah Satunya RamenYa/ freepik/ freepik /

BANDUNGRAYA.ID - Kota Bandung memang terkenal dengan keberagaman kuliner yang menggoda, dan salah satu menu yang tak pernah absen di lidah warga adalah ramen.

Dari sekian banyak restoran ramen di Bandung, beberapa di antaranya berhasil mencuri perhatian dan hati para penggemar kuliner.

Berikut rekomendasi ramen enak di Bandung yang wajib dicoba, salah satunya adalah RamenYA.

1. RamenYA

- Lokasi: TSM Bandung, House Dago, BIP, Paris Van Java, Lengkong, Buah batu, Festival Citylink
RamenYA dijuluki sebagai ramen terenak di Bandung. Tersedia pilihan mie lurus dan mie keriting yang bisa kamu sesuaikan dengan selera. Dengan harga mulai dari Rp. 30.000-45.000, RamenYA menjadi pilihan yang worth-it untuk dicoba.

2. Mastato Ramen

- Lokasi: Jl.Gudang Utara, Jl. Ternate, Jl. Bungur, Hl. Cimanuk
Mastato Ramen menghadirkan mie terbaik dengan kuah merah pedas dan perpaduan bakso, katsu, telur rebus, serta saus yang membuatnya begitu berkesan. Rasanya yang khas sangat cocok untuk lidah orang Bandung. Harga ramennya berkisar Rp. 25.000-40.000.

3. Ramen Bajuri 

- Lokasi: Lengkong, Buah Batu, Kebon Jati, Burangrang, Soreang, Derwati, Baleendah, Lembang, Jatinangor
Ramen Bajuri menjadi ramen viral yang selalu ramai pengunjung. Selain harganya yang terjangkau, Ramen Bajuri juga memikat dengan rasa yang lezat dan membuat ketagihan. Dengan kisaran harga Rp. 17.000-30.000, kamu sudah bisa menikmati semangkuk mie yang besar.

Halaman:

Editor: Resa Mutoharoh


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah