Varian Baru Covid XBB Terdeteksi di Indonesia, Pemerintah Minta Warga Disiplin Protokol Kesehatan

- 24 Oktober 2022, 19:56 WIB
Varian Baru Covid XBB Terdeteksi di Indonesia, Pemerintah Minta Warga Disiplin Protokol Kesehatan
Varian Baru Covid XBB Terdeteksi di Indonesia, Pemerintah Minta Warga Disiplin Protokol Kesehatan /Freepik / @storyset.

BANDUNGRAYA.ID - Varian baru Covid XBB terdeteksi di Indonesia, pemerintah melalui Kementerian Kesehatan (Kemenkes) minta warga disiplin protokol kesehatan.

Sempat lenyap, kini berita tentang Covid-19 naik kembali ke permukaan. Kali ini dengan varian baru XBB.

Pemerintah Indonesia berharap varian XBB ini tidak lebih parah dari Delta dan Omicron.

Baca Juga: Cara Agar Freshgraduate Sarjana Pendidikan Bisa Lolos Seleksi PPPK Guru 2022

Pemerintah juga mengimbau kepada masyarakat agar tetap menjaga protokol kesehatan.

“Walaupun angka kasus di dalam negeri rendah, kematian rendah maka bukan tidak mungkin dapat meningkat lagi beberapa hari ke depan," ujar Wakil Menteri Kesehatan yang dilansir dari bengkulu.antaranews.

Varian Covid XVV telah terdeteksi di Indonesia dengan ditemukannya satu pada seorang transmisi lokal yang baru saja pulang dari Lombok, Nusa Tenggara Barat.

Baca Juga: Batas Voting ADWI Hingga 28 Oktober 2022, Sandiaga Uno: Saatnya Pilih Desa Wisata Favoritmu, Begini Caranya

Korban Covid XBB ini terdeksi pada seorang perempuan yang berusia 29 tahun.

Halaman:

Editor: Rizal Sunandar


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x