Sejarah dan Tema Hari Sumpah Pemuda 28 Oktober 2023, Begini Penjelasannya

- 26 Oktober 2023, 12:36 WIB
Sejarah dan Tema Hari Sumpah Pemuda 28 Oktober 2023, Begini Penjelasannya
Sejarah dan Tema Hari Sumpah Pemuda 28 Oktober 2023, Begini Penjelasannya /UNSPLASH/Syahrul Alamsyah Wahid

Tema Hari Sumpah Pemuda ke 95 Tahun 2023 ini yaitu “BERSAMA MAJUKAN INDONESIA”.

Adapun 3 makna dari tema tersebut, yaitu:

  1. Membangun Semangat Kolaborasi dari semua elemen Bangsa dalam Memajukan Indonesia
  2. Memantapkan kerjasama dalam satu orkestrasi gerak langkah melalui rangkaian peringatan Hari Sumpah Pemuda ke-95 Tahun 2023 sehingga tercipta Pemuda Maju
  3. Meraih Peningkatan Indeks Pembangunan Pemuda (IPP) melalui kerjasama lintas kementerian dan lembaga serta pemerintah daerah

Itulah sejarah dan tema Hari Sumpah Pemuda yang jatuh pada tanggal 28 Oktober 2023. Diharapkan para pemuda-pemudi Indonesia bisa terus mengamalkan sejarah Hari Sumpah Pemuda demi kemajuan Bangsa Indonesia.***

Halaman:

Editor: Resa Mutoharoh


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x