Sejarah dan Tema Hari Sumpah Pemuda 28 Oktober 2023, Begini Penjelasannya

- 26 Oktober 2023, 12:36 WIB
Sejarah dan Tema Hari Sumpah Pemuda 28 Oktober 2023, Begini Penjelasannya
Sejarah dan Tema Hari Sumpah Pemuda 28 Oktober 2023, Begini Penjelasannya /UNSPLASH/Syahrul Alamsyah Wahid

Ramelan pun mengemukakan tentang gerakan kepanduan yang tidak bisa dipisahkan dari pergerakan nasional. Sedangkan Theo Pengamanan menyampaikan bahwa pandu sejati adalah pandu berdasarkan semangat kebangsaan dan rasa cinta tanah air Indonesia.

Setelah kongres selesai diselenggarakan, putusan akhir menyatakan sebuah ikrar Sumpah Pemuda yang berbunyi sebagai berikut:

PERTAMA.

Kami Putera Dan Putri Indonesia,
Mengaku Bertumpah Darah Yang Satu,
Tanah Indonesia.

KEDUA

Kami Putra Dan Putri Indonesia,
Mengaku Berbangsa Yang Satu,
Bangsa Indonesia.

KETIGA

Kami Putra Dan Putri Indonesia,
Menjunjung Bahasa Persatuan,
Bahasa Indonesia

 

Sementara itu, pada peringatan Hari Sumpah Pemuda tanggal 28 Oktober 2023 kini sudah mencapai tahun ke- 95.

Halaman:

Editor: Resa Mutoharoh


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x