The Deddies Lolos ke Semifinal BWF World Championship 2022 Tantang Fajar-Rian Usai Bantai Arjun-Dhruv Dua Game

26 Agustus 2022, 09:54 WIB
The Deddies Lolos ke Semifinal BWF World Championship 2022 Tantang Fajar-Rian Usai Bantai Arjun-Dhruv Dua Game /Twitter @INABadminton

BANDUNGRAYA.ID - The Deddies lolos ke Semifinal BWF World Championship 2022 tantang Fajar-Rian bantai Arjun-Dhruv dua game.

Pasangan ganda putra senior Indonesia The Daddies pastikan tiket ke semifinal usai kalahkan gada putra milik India dua game langsung.

Kemenangan ini sekaligus menantang pasangan Indonesia lainnya yakni Fajar-Rian yang lebih dulu memastikan diri lolos dengan kalahkan Ben Lane-Sean Vendy.

Baca Juga: Hasil Game I The Daddies vs Arjun-Dhruv 21-8, Saksikan Link Nonton Live Streaming BWF World Championship 2022

Pada game pertama The Daddies ungguli Arjun-Dhruv 21-8. Sejak interfal pertama Hendra Setiawan dan Mohammad Ahsan dominan raup poin demi poin.

Sementara di game kedua, pasangan India berupaya memberikan perlawanan. Sayangnya usaha tersebut kandas setelah raihan poinnya terhenti di angka 14.

The Daddies akhirnya memastikan tiket semifinal BWF World Championship 2022 dengan 21-14 di game kedua.

Baca Juga: SEDANG BERLANGSUNG Link Nonton Live Streaming Gratis The Daddies vs Arjun-Dhruv Kapila di BWF Championship

Dalam perempat final ini empat wakil Indonesia akan berjuang di BWF World Championship 2022 yang dapat disaksikan emlalui link nonton live streaming gratis.

Turnamen BWF World Championship ini digelar di Tokyo, Jepang yang bisa disaksikan melalui link nonton live streaming gratis di iNews TV.

Anda bisa menyaksikan pertandingan BWF World Championships 2022 melalui link streaming yang tersedia di akhir artikel.

Baca Juga: Nick Kuipers Bawa Persib Bandung Jebol 13 Gol, Pangeran Biru Beri Kode Datangkan Bek Anyar Asal Australia?

Pertandingan akan disiarkan secara langsung pukul 8.00 WIB di iNews TV.

Wakil Indonesia yang hari ini akan bertanding di BWF World Championships adalah Ahsan-Hendra dan Fajar-Rian dari ganda putra serta Anthony Sinisuka Ginting dan Jonatan Christie dari nomor tunggal putra.

The Daddies akan menghadapi rintangan dari ganda putra India M.R. Arjun-Dhruv Kapila sedangkan Fajar-Rian melawan wakil Inggris Ben Lane-Sean Vendy.

Baca Juga: 5 Fakta Hiro Mizushima Pemeran Kamen Rider yang Jarang Diketahui, Mencengangkan Penggemar?

Sementara itu pada nomor tunggal putra, Jonatan Christie bakal melawan Chou Tien Chen asal China Taipei.

Lalu tunggal putra Indonesia lainnya yakni Anthony Sinisuka Ginting akan menghadapi lawan yang sulit yaitu Viktor Axelsen dari Denmark.

Menurut Ginting, pertandingan kali ini tentunya bukan hal yang mudah dan mengakui bahwa persaingan akan lebih ketat.

“Di pertemuan terakhir berjalan ramai, saya berharap bisa mengeluarkan semua kemampuan terbaik dan maksimal,” kata Ginting dikutip BandungRaya.id dari PBSI.

Baca Juga: Link Nonton Online Terbaru Film KKN di Desa Penari, Cek Disini Sudah Tayang di LK21, Indo XXI, dan Telegram?

Berikut jadwal dan link streaming wakil Indonesia di BWF World Championships 2022 hari ini 26 Agustus 2022.

Lapangan 1

Pertandingan ke-2: Mohammad Ahsan-Hendra Setiawan vs M.R. Arjun-Dhruv Kapila (India)

Pertandingan ke-7: Viktor Axelsen (Denmark) vs Anthony Sinisuka Ginting

Lapangan 2

Pertandingan ke-3: Ben Lane-Sean Vendy (Inggris) vs Fajar Alfian-Muhammad Rian Ardianto

Baca Juga: BANYAK DICARI! Spoiler Film Big Mouth Episode 9 Drama Korea, Ada Link Nonton Juga

Pertandingan ke-5: Chou Tien Chen (China Taipei) vs Jonatan Christie

Link Streaming BWF World Championships 2022, KLIK DI SINI

Disclaimer: Link streaming pertandingan BWF World Championships 2022 hanya informasi bagi pembaca. BandungRaya.id tidak bertanggung jawab atas kualitas siaran atau perubahan jadwal yang bisa terjadi sewaktu-waktu. Setiap penyedia layanan streaming memiliki ketentuan yang mesti ditaati.***

Editor: Rizal Sunandar

Tags

Terkini

Terpopuler