Menang Dua Kali di Piala Menpora Kontra Persib Tak Jadikan Persija Percaya Diri Berlebihan

- 20 November 2021, 15:44 WIB
Kemenangan di Piala Menpora Melawan Persib Tak Jadikan Persija Percaya Diri Berlebihan
Kemenangan di Piala Menpora Melawan Persib Tak Jadikan Persija Percaya Diri Berlebihan /Persija.id

Bek kelahiran Sao Goncalo, 24 November 1999 itu pun paham bahwa partai kontra Persib memiliki label spesial. Jadi, Yann menekankan bahwa dirinya siap bertarung habis-habisan di pertandingan.

Pertandingan dua tim besar Indonesia tersebut dipastikan akan berlangsung panas karena bukan hanya adu gengsi, tetapi tekad Persija ingin memperbaiki catatan minor yang diperolehnya di seri ke 2 BRI Liga 1 2021.

Baca Juga: Eko Maung Sebut 2 Kekeliruan Jika Menganggap Persib VS Persija sebagai Rival Abadi

Sedangkan bagi Persib, motivasinya karena ingin mempertahankan rekor tidak pernah terkalahkan dan bertekad merebut puncak kelasemen sementara BRI Liga 1 2021 dari Bhayangkara.***

Halaman:

Editor: Siti Resa Mutoharoh

Sumber: Persija.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x