Persib vs Persikabo: Pemain Naturalisasi Ini Khawatirkan Ciro Alves, Takut Pangeran Biru Dibobol Habis-habisan

- 28 Januari 2022, 08:53 WIB
Persib vs Persikabo: Pemain Naturalisasi Ini Khawatirkan Ciro Alves, Takut Pangeran Biru Dibobol Habis-habisan!
Persib vs Persikabo: Pemain Naturalisasi Ini Khawatirkan Ciro Alves, Takut Pangeran Biru Dibobol Habis-habisan! /Instagram @cirooficial

BANDUNGRAYA.ID - Persib Bandung dijadwalkan akan bertanding melawan Persikabo 1973 pada Sabtu 29 Januari 2022 besok. 

Pemain naturalisasi asal Belanda, Ezra Walian mengatakan, Persikabo 1973 adalah salah satu tim Liga 1 yang memiliki kolektivitas permainan baik. 

Menurut Striker Persib Bandung ini, Pangeran Biru harus tampil dengan penuh konsentrasi saat berhadapan dengan mereka. 

Baca Juga: Bikin Ngakak, Gelandang Persib Bandung Ini Punya Hobi yang Tak Biasa! Bobotoh Jangan KAGET

Baca Juga: Ramalan Zodiak Hari Ini 28: Sekarang Ada Kesempatan Baik untukmu!

"Saya pikir Persikabo 1973 adalah tim dengan kualitas yang sangat baik. Mereka menghasilkan banyak gol. Maka kami harus fokus saat menghadapi mereka. Tapi tentu, kami juga tim yang bagus," katanya. 

Ezra pun mengakui akan kualitas yang dimiliki penyerang Laskar Padjajaran, Ciro Alves. 

Pemain asal Brasil itu telah mengoleksi 13 gol dan merupakan pencetak gol terbanyak kedua di Liga 1 sejauh ini.

Baca Juga: Siap Salip Persib Bandung, Persis Solo Langsung BELI 4 Pemain Muda Pangeran Biru! Bobotoh Jangan SEDIH

Halaman:

Editor: Siti Resa Mutoharoh

Sumber: PERSIB


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah