Dokter Persib Bandung Sampaikan Kabar Gembira Soal 3 Punggawa Pangeran Biru Jelang Kontra PSM, Ini Nih Isinya

- 2 Februari 2022, 08:40 WIB
Dokter Persib Bandung Sampaikan Kabar Gembira Soal 3 Punggawa Pangeran Biru Jelang Kontra PSM, Ini Nih Isinya
Dokter Persib Bandung Sampaikan Kabar Gembira Soal 3 Punggawa Pangeran Biru Jelang Kontra PSM, Ini Nih Isinya /persib.co.id/

BANDUNGRAYA.ID - Dokter tim Persib Bandung, Rafi Ghani menyampaikan kabar gembira terkait tiga punggawa Pangeran biru yang cedera.

Rafi Ghani memastikan kondisi para pemain yang sempat mengalami cedera pada laga sebelumnya, saat ini berangsur membaik.

Ketiga pemain Persib harus ditandu keluar lapangan saat laga kontra Persikabo 1973 lalu. Mereka adalah, Beckham Putra Nugraha, Abdul Aziz, dan Erwin Ramdani.

Baca Juga: CARA DAFTAR DTKS 2022! Siapkan Syarat Ini Untuk Mendapatkan Bansos

Baca Juga: Wilujeng Sumping, Persib Bandung Datangkan Pemain Timnas Indonesia Jelang Kontra PSM Makassar Hari Ini

Hanya Aziz yang masih mengeluhkan sakit di betis kanannya.

“Beckham alhamdulillah kondisinya saat ini baik. Erwin juga sama, tapi untuk Aziz memang masih mengeluhkan nyeri di bagian betis kanannya. Itu sedang kami observasi dan dilakukan terapi,” kata Rafi Ghani di Bali.

Baca Juga: Gelandang Persib Bandung INI Berhasil Bobol Gawang PSM Makassar 2 Kali, Hari Ini Juku Eja Bakal Ketakutan?

Baca Juga: Gelandang Persib Bandung PAMIT, Pilih Pindah ke PSMS Medan! Simak Sejarahnya

Halaman:

Editor: Siti Resa Mutoharoh

Sumber: PERSIB


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x