Hasil Drawing Piala Presiden 2022 : Persib Bandung Berada di Grup Neraka, Ini Kata Robert Alberts

- 3 Juni 2022, 14:05 WIB
Hasil Drawing Piala Presiden 2022 : Persib Bandung Berada di Grup Neraka, Ini Kata Robert Alberts
Hasil Drawing Piala Presiden 2022 : Persib Bandung Berada di Grup Neraka, Ini Kata Robert Alberts /ANTARA/Bagus Ahmad Rizaldi


BANDUNGRAYA.ID - Hasil drawing Piala Presiden 2022 Persib Bandung berada di grup neraka melihat hasil drawing penyisihan grup Persib Bandung berada di Grup C.

Hasil drawing Piala Presiden 2022 yang menempatkan Persib Bandung di Grup Neraka.

Bagaimana tidak? Grup C yang terdapat empat tim yang menduduki lima besar klasemen akhir liga 1 musim lalu.

Baca Juga: LINK BACA MANGA KOMIK One Piece 1052: Bocoran, Harga Bounty Yamato Terungkap!

Baca Juga: DETIK DETIK Ridwan Kamil Lantunkan Adzan Di Pinggir Sungai Aare untuk Emmeril Khan Mumtadz

Grup C berisikan Persib Bandung, Bali United, Persebaya Surabaya dan Bhayangkara FC.

Hasil drawing Piala Presiden 2022 meyisihkan klub bola Indonesia yang akan ikut berpartisipasi dalam Piala Presiden atau Turnamen Pramusim 2022 ini yang nantinya 18 klub tersebut akan dipecahkan menjadi 4 grup kualifikasi.

Piala Presiden 2022 akan di gelar pada 11 Juni -17 Juli dengan laga turnamen pramusim Liga 1 2022/2023.

Dilansir dari laman Persib, pelatih fisik PERSIB, Yaya Sunarya mengatakan, pertandingan tersebut sangat diperlukan timnya.

Halaman:

Editor: Siti Resa Mutoharoh


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah